Info JabarKorban Terus Bertambah! Sementara 10 Orang Tewas Dalam Tsunami Anyer – BantenSabtu, 22 Des 2018 - 23:16BANTEN – BPBD Pandeglang, Banten, menemukan 10 jenazah korban tsunami di Pantai Anyer. Seluruh jenazah sudah dievakuasi ke puskesmas terdekat.