Lirik Lagu Mars Puskesmas Cibogo

Lirik Lagu Mars Puskesmas Cibogo
0 Komentar

*Dibuat dalam rangka menyambut akreditasi Kemenkes RI

Puskesmas Cibogo kebanggaan kamiTempat kami mengabdi dan berbaktiWujudkan masyarakat sehat dan mandiriSiap melayani dengan sepenuh hati

Kerjasama lintas sektor kami tingkatkan Kompetensi kami kembangkanPembenahan kinerja kami ciptakanDemi tingkatkan mutu pelayanan

Siap memberikan pelayanan bermutuItulah moto kamiBerikan senyum di setiap pelayananJujur amanah kami tanamkan dalam hati

Baca Juga:Menuju Pengundian Nomor, Ini Daftar Lengkap 100 Desa yang Gelar Pilwu Serentak 2023Sudah Rusak Parah, Jalan Babakan – Pabuaran Tidak Tercover Perbaikan Tahun Ini?

Siap memberikan pelayanan bermutuItulah moto kamiBerikan senyum di setiap pelayananSemoga Allah slalu meridhoiSemoga Allah slalu meridhoiSemoga Allah slalu meridhoi

(*)

Live March Puskesmas Cibogo klik link ini: Live March PKM Cibogo simak di menit ke 3:45

Lirik Lagu Mars Puskesmas Cibogo

0 Komentar