Banyak Aduan, Komisi IV DPRD Wacanakan Pembubaran Korwil Bidang Pendidikan

Banyak Aduan, Komisi IV DPRD Wacanakan Pembubaran Korwil Bidang Pendidikan
0 Komentar

Sedangkan, Plt Kadisdik Kab Cirebon Ronianto menjelaskan, keberadaan korwil masih tetap dibutuhkan. Alasannya, untuk pengadministrasian guru-guru oleh Korwil Bidik. Sebab, jika tidak dikoordinir oleh korwil maka berkas berkas pasti menumpuk. “Korwil Bidik masih diperlukan. Mereka bisa membantu pengadministrasian guru, kenaikan pangkat, laporan berkala dan lain-lain. Karena di SD itu sudah tidak mungkin. Masa guru harus langsung ngurus ke dinas,” kilahnya. (red)

0 Komentar