Selain berdakwah terkait keindahan islam Indonesia, kelima ulama itu akan menceritakan tentang keberagaman budaya Indonesia, khususnya budaya Tanah Pasundan. Mereka pun bakal menjalankan misinya sampai 14 November 2019 mendatang. (rls)
English for Ulama: Pesan Keindahan Islam Indonesia & Jabar Tersebar di Eropa
