“Makanya Pak Bupati memerintahkan kami untuk segera melakukan open biding. Dan langkah yang pertama kami menyurati kepada Kemendagri untuk pelaksanaan open biding, kemudian disusul koordinasi dengan KASN, kemudian pembentukan panitia seleksi, pengumuman, dan tahapan semuanya dalam rangka seleksi jabatan terbuka jabatan Sekda Kabupaten Cirebon,” kata Supadi.
Diharapkan tentunya secepat mungkin ini bisa beres. “Kita sudah melayangkan surat ijin untuk pengisian jabatan Sekda saja tidak ada yang lain,” tandasnya. (gfr)
