FASI 2017, Jaring Kalifah Terbaik Jabar ke Pentas Nasional

FASI 2017, Jaring Kalifah Terbaik Jabar ke Pentas Nasional
0 Komentar

Keseluruhan peserta berjumlah 844 orang, ofisial 209 orang, pendamping pembina 800 orang, dan penggembira 8000 orang, yang terkonsentrasi di komplek islamic center Sumedang. “Mereka akan mengikuti 42 cabang lomba untuk tingkat TKA, TPA dan TQA,” tutur Munawar.

Dalam festival tersebut akan dilombakan 5 kategori materi lomba. Yaitu lomba murattal, tilawah, cerdas cermat, pidato, nasyid, mewarnai, menggambar dan kaligrafi serta lomba tarzimlakbiyah. “Kita harapkan anak-anak bisa menguasai pemahaman tentang alquran tidak hanya membaca dengan baik dan benar mengerti isi terkandung dalam alquran,” pungkasnya. (hms/rls)

0 Komentar