Tahun 2017 Ini, Misi Cassini Akan Diakhiri

Tahun 2017 Ini, Misi Cassini Akan Diakhiri
0 Komentar

Tukikan Cassini pada 26 April merupakan yang pertama dari 22 manuver yang direncanakan terjadi, sebelum Cassini mengakhiri misinya. “Tidak ada pesawat luar angkasa yang pernah melintasi kawasan unik itu, sehingga kami akan berusaha melintasinya dengan berani sebanyak 22 kali,” kata Thomas Zurbuchen dari Direktorat Misi Ilmiah pada markas NASA di Washington DC.

“Apa yang kami pelajari dari orbit terakhir Cassini, akan memperluas pemahaman soal bagaimana planet raksasa dan sistem planet di mana saja, terbentuk dan berkembang. Ini sungguh langkah penemuan hingga akhir,” imbuhnya. (dbs)

0 Komentar