TGB sendiri sudah memaafkan sikap Steven. Namun, pihak NW sendiri mengatakan akan terus mengusut kasus ini hingga ke pidana. “Beliau sudah memaafkan, tetapi kami dari warga NW merasa tidak puas. Supaya ada efek jera terhadap Steven. Ini memecah kebhinekkaan masalahnya, tidak hanya dari warga NW, tetapi juga terhadap warga Indonesia. Bahaya. Sara larinya seperti ini,” ujar Wahyu. (dbs)
Warga NW Akan Pidanakan Steven, Karena Menghina Gub NTB
