Holiday Inn Cikarang Meriahkan Malam Imlek dengan “Prosperous Dinner”

Holiday Inn Cikarang Meriahkan Malam Imlek dengan "Prosperous Dinner"
0 Komentar

Sementara itu, General Manager Holiday Inn Cikarang Jababeka, Ririen Wiyanto menambahkan, acara yang pertama kali digelar oleh hotel yang sengaja di desain khusus bak resort yang ada di Bali ini selain untuk mengakomodir para tamu dengan masakan dan layanan hotel berkelas, ini juga kesempatan untuk memperkenalkan lebih dekat lagi ke masyarakat tentang brand tersebut di tahun kedua ini. “Selain brand awareness yang kami tekankan di sini adalah kualitas, mulai dari pelayanan, kualitas makanan, dan masih banyak lagi,” tutup Ririen.

Acara dimulai pada pukul 19.00 WIB malam disertai pertunjukkan Barongsai yang akan berkeliling ke meja-meja para tamu, lalu dilanjutkan dengan live music, lalu akan ada doorprizes untuk para tamu juga. Pukul 21.00 WIB, Barongsai akan kembali menunjukkan aksinya sebagai tanda acara telah selesai. Harga paket untuk bergabung di acara ini sangat bervariasi. Terdapat tiga paket untuk Chinese New Year’s Eve. Paket A di harga Rp2,288,000 net/meja, Paket B di harga Rp2,588,000 net/meja, dan Paket C di harga Rp2,888,000 net/meja. Harga paket adalah harga untuk 10 orang/meja. (fjr)

0 Komentar