Dalam perjalanan kasus tersebut, sejak Juli lalu Kejari Karawang gencar melakukan pemeriksaan terkait kasus dugaan korupsi proyek pembangunan dan pengadaan Posyandu yang di kelola Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD). Puluhan kepala desa dan camat serta penitia pembangunan proyek posyandu sudah beberapa kali di periksa penyidik kejaksaan. (bay)
Sekda Karawang Terseret Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Alat Posyandu
