CIREBON – Fraksi-fraksi DPRD Kota Cirebon menyampaikan pemandangan umum Raperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan (PP) APBD tahun 2021 dan Raperda tentang Penambahan Penyertaan Modal Pemda Kota Cirebon pada Perumda Farmasi Ciremai. Pemandangan umum dari sembilan fraksi ini disampaikan dalam rapat paripurna yang dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Kota Cirebon, Fitria Pamungkaswati, di Griya Sawala DPRD Kota Cirebon, Jalan Siliwangi, Kota Cirebon, ...
Read More »