Home » Tag Archives: striker

Tag Archives: striker

Striker Asal Brasil ini Akan Pertajam Taring Maung Bandung

BANDUNG – Persib Bandung akan mendatangkan striker asal Brasil, Aron da Silva. Pemain yang di musim 2015 memperkuat klub Divisi I Liga Thailand, Nakhon Pathom United ini, direkrut untuk memperkuat taring Maung Bandung. Diharapkan, dengan masuknya pemain yang mencetak lima gol dari 13 laga di Liga Thailand ini, lini depan Pangeran Biru akan lebih garang.

Read More »