Home » Tag Archives: Selesai

Tag Archives: Selesai

Pekerjaan Sudah Selesai, Kontraktor Menjerit Belum Dicairkan

CIREBON – Pekerjaan dengan menggunakan anggaran murni 2018, sudah ada beberapa pekerjaan yang sudah 100persen. Namun pihak pemerintah daerah hingga saat ini belum mencairkan. Hal tersebut dirasakan dan dikeluhkan Suyono sang pengusaha kontraktor, pasalnya pekerjaan peningkatan jalan Kanci Kulon dan pembangunan saluran irigasi Desa Kendal Kecamatan Astanjapura yang sudah 100persen kondisinya hingga kini belum ada pencairan. “Nilainya memang kecil. Saya ...

Read More »

LKPJ-AMJ Gubernur Jabar Selesai Dibahas DPRD

BANDUNG – Panitia Khusus (Pansus) I DPRD Jawa Barat telah selesai membahas Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Jawa Barat Akhir Tahun Anggaran (TA) 2017 dan Akhir Masa Jabatan (AMJ) Tahun 2013-2018. Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Aher) menerima langsung laporan tersebut dari Ketua DPRD Jawa Barat Ineu Purwadewi Sundari. Penyerahan laporan ini berlangsung dalam Rapat Paripurna Istimewa DPRD Jawa Barat ...

Read More »

Daddy Rohanady: Lamban, Tol Cisumdawu Bisa Selesai Tahun 2020

SUMEDANG – Jalan Tol Cisumdawu ternyata belum siap. Demikian penilaian Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat Daddy Rohanady. Hal itu diungkapkannya setelah ia memimpin kunjungan lapangan yang dilakukan bersama anggota Komisi IV lainnya diantaranya, Phinera Wijaya, Yod Mintaraga, Herlas Yuniar, Lucky Lukmansyah Trenggana, dan Abdul Muiz. Kunjungan Komisi IV ingin memastikan sampai sejauh mana progres pekerjaan pembangunan jalan ...

Read More »

Akses Non Tol Menuju Bandara Kertajati Selesai Mei 2018

MAJALENGKA – Infrastruktur utama berupa aksebilitas menuju Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB), di Kecamatan Kertajati, Kabupaten Majalengka bisa rampung seiring beroperasinya bandara tersebut. Direncanakan jalan non-tol ini bisa selesai pada Mei 2018. Manajer Bidang Teknik Unit Manajemen Proyek (UMP) PT BIJB Hidayat Effendi mengatakan, jalan non-tol yang langsung menghubungkan jalur arteri Kabupaten Majalengka saat ini tengah dikebut pengerjaannya. Pelaksana pembangunan ...

Read More »