BEKASI – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bekasi dalam razia gabungan bersama TNI-Polri membubarkan Private Party di sebuah kolam renang di kawasan Golf Jababeka, Kecamatan Cikarang Timur, Jumat (27/01/2023) malam. Kepala Bidang Penegakkan Perda, Rohadi membeberkan kegiatan tersebut tidak mengantongi izin dari pihak kepolisian maupun pemerintah daerah. “Kegiatan malam ini adalah hasil laporan masyarakat. Karena seminggu ini panitia ...
Read More »Tag Archives: satpol pp kabupaten bekasi
Picu Kemacetan Karena Penyempitan Jalan, Puluhan Bangli Dibongkar Satpol PP
BEKASI – Puluhan bangunan liar (Bangli) di sepanjang Jalan Bosih Raya, Kelurahan Wanasari, Kecamatan Cibitung, Kabupaten Bekasi, tepat disamping Pasar Induk Cibitung, akhirnya ditertibkan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bekasi, Kamis (31/03/2022) pagi. Kepala Satpol PP Kabupaten Bekasi, Dodo Hendra Rosika menerangkan, penggusuran Bangli di samping Pasar Induk Cibitung Kamis pagi tadi berjalan lancar. “Penertiban terhadap pedagang kaki ...
Read More »Sat Lantas Polrestro Bekasi Tindak Pengendara Yang Gunakan Lampu Rotator
Sat Lantas Polrestro Bekasi Tindak Pengendara Yang Gunakan Lampu Rotator BEKASI – Satuan Lalu Lintas Polres Metro Bekasi menggandeng Dinas Perhubungan dan Satpol PP Kabupaten Bekasi menggelar razia penggunaan lampu rotator dan sirene di Jalan Raya Deltamas, Desa Sukamahi, Kecamatan Cikarang Pusat, Kabupaten Bekasi, Senin (16/10) siang. Kanit Turjawali Sat Lantas Polres Metro Bekasi, Iptu Suripno menjelaskan, saat melakukan razia, ...
Read More »Surat Eksekusi Dicap Kadaluarsa, Satpol PP Keukeuh Bongkar Bangunan
Surat Tugas Eksekusi Lahan Oleh PN Bekasi Dianggap Kadaluarsa BEKASI – Puluhan rumah yang berdiri di lahan seluas 8.105 M3 dibongkar paksa oleh petugas satpol PP, di Kampung Kongsi RT 03-04/08, Jalan RE Martadinata, Desa Cikarang Kota, Kecamatan Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Kamis (20/10). Ahli waris, Rofiih bin Rinan mengatakan, eksekusi ini merupakan hal ilegal. Pasalnya, surat tugas pembongkaran per ...
Read More »