CIREBON – Ketua Lembaga Bantuan Hukum (LBH) PBNU, Royandi Haikal SH MH ikut menjajaki konstalasi pilkada Kabupaten Cirebon untuk menjadi wakilnya Ketua DPC PKB Kabupaten Cirebon, Mohamad Luthfi ST. Keniatan dan tekad untuk terjun di dunia perpolitikan terutama lewat jalur partai politik PKB, Royandi mengungkapkan dasar yang mendorongnya ia maju itu ialah berkaca pada konsep yang dibangun partai PKB ini ...
Read More »