JAKARTA – Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) dibuka hari ini oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), di Hotel Bidakara Jakarta Selatan, Rabu (26/04/2017), dengan mengangkat tema “Memacu Investasi dan lnfrastruktur untuk Pertumbuhan dan Pemerataan” Kegiatan ini akan berlangsung hingga 9 Mei 2017, di Jakarta. Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Aher), bersama-sama para Gubernur lainnya se-Indonesia, para pimpinan lembaga tinggi negara, ...
Read More »