BEKASI – Jajaran Krimsus Polresta Bekasi Kabupaten berhasil mengungkap pemalsuan dan mengamankan pupuk palsu jenis SP 36 AK dan PHOSKA AK sebanyak 106 karung dengan berat total sekitar 5 ton di wilayah Karawang. Hal itu diungkapkan Kapolresta Bekasi Kabupaten, Kombes Pol M Awal Chairuddin kepada Jabar Publisher usai rilis perkara di lapangan Mapolresta Bekasi Kabupaten, Selasa (10/05).
Read More »Tag Archives: Pupuk
Pabrik Pupuk Palsu di Sukabumi Digerebek Polres Tanjung Priok
SUKABUMI – Sebuah pabrik pembuatan pupuk palsu di Sukabumi, digerebek polisi. Enam unit kontainer berisi 136 ton pupuk ilegal, lima unit trailer, 12 mesin pembuat pupuk dan 41 peralatan perlengkapan pupuk ilegal, diamankan polisi. Gilanya, pabrik itu sudah beroperasi sejak tahun 2007. Dan yang melakukan penggerebekan adalah Polres Pelabuhan Tanjung Priok.
Read More »Pupuk Kujang Berkomitmen Jaga Ketahanan Pangan Jabar
KOTA BANDUNG – Salah satu perusahaan produsen pupuk terbesar di Indonesia, PT Pupuk Kujang memberikan komitmennya dalam menjaga ketahanan pangan nasional, khususnya di Jawa Barat. Jawa Barat sebagai salah satu lumbung padi nasional perlu mendapat pasokan pupuk yang memadai, agar terus dapat memproduksi pangan yang baik dan meningkat.
Read More »Petani Desa Tambelang Meradang, Pupuk Bantuan Pemerintah Diduga Diselewengkan
CIREBON – Sejumlah petani di Desa Tambelang Kecamatan Karangsembung Kabupaten Cirebon menuding ada penyimpangan pupuk bantuan pemerintah yang dilakukan oknum aparat desa beserta kelompok tani di daerah tersebut. Pupuk seberat 5 ton yang dalam pengajuannya untuk lahan seluas 50 ha, ternyata fakta di lapangan, luas area pertanian di desa hanya 27 ha. Dan pupuk bantuan yang tersalur, sampai di tangan para petani di desa ...
Read More »Distanbunakhut Cirebon: Pupuk Bantuan, Gratis! Petani Harus Nebus, Itu Pelanggaran
CIREBON – Dinas Pertanian, Peternakan, Perkebunan, dan Kehutanan (Distanbunnakhut) Kabupaten Cirebon bakal memanggil Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) yang telah melakukan pungutan liar (pungli) pada bantuan subsidi berupa pupuk dan bibit padi dari pemerintah yang telah diberikan kepada para petani di Kabupaten Cirebon. Sekertaris Distanbunakhut Kabupaten Cirebon, H. Muhidin menegaskan, pihaknya akan memanggil untuk memberi peringatan kepada Gapoktan yang berani melakukan pungutan ...
Read More »Petani di Cirebon Diwajibkan Bayar Rp150 Ribu untuk Dapatkan Pupuk Bantuan
CIREBON – Wow! Ada pungli kepada petani di Kabupaten Cirebon. Pupuk bantuan dari Dinas Pertanian yang seharusnya gratis, oleh oknum tertentu malah dijual. dan untuk mendapatkan pupuk itu, para petani dipunguti uang sebesar Rp150 ribu oleh oknum di kelompok tani.
Read More »Polres Cirebon Pastikan Pupuk Sitaan di Gegesik Palsu
CIREBON – Puluhan ton pupuk yang disita Polres Cirebon dari beberapa gudang maupun kios di kawasan Kecamatan Gegesik beberapa waktu lalu, dipastikan pupuk palsu. Kandungan bahan-bahan dalam pupuk tersebut, persis di bawah satu persen semuanya. Hal itu diketahui setelah Balai Penelitian Tanaman Sayuran Laboratorium Penguji Kementrian Pertanian Republik Indonesia menerbitkan hasil uji laboratorium atas sampel dari puluhan ton pupuk yang ...
Read More »