KARAWANG – Bupati Karawang Cellica Nurahadiana, dihadapan ratusan peserta aksi menolak tambang dengan tegas bakal membuat surat rekomendasi kepada Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan agar mencabut Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Atlasindo. Rabu (9/5) sekitar ratusan massa menggelar aksi depan kantor bupati dari berbagai forum aktivis lingkungan serta gabungan elemen masyarakat yg peduli terhadap lingkungan. “Kami sudah mendengar teman-teman akan ...
Read More »Home » Tag Archives: PT Atlasindo
Tag Archives: PT Atlasindo
Didesak Kang Jimmy, Akhirnya Atlasindo Penuhi Tuntutan Masyarakat
Didesak Kang Jimmy, Akhirnya Atlasindo Penuhi Tuntutan Masyarakat KARAWANG – Pasca beberapa kali didesak Wakil Bupati Karawang, H. Ahmad Zamakhsyari (Kang Jimmy), akhirnya PT Atlasindo mengaku siap untuk memenuhi tuntutan masyarakat, yaitu soal tuntutan sisa pengecoran jalan sepanjang 1.000 meter, dengan tenggang waktu selambat-lambatnya 6 bulan. Bukan hanya itu, akhirnya Atlasindo juga bersepakat untuk mengurus beberapa perizinan penambangan di tingkat ...
Read More »