BANDUNG – Panitia Besar (PB) PON XIX & Peparnas XV Tahun 2016 Jawa Barat menyelenggarakan Chef De Mission (CdM) Meeting, Kamis malam (30/7) di Amantapura Grand Ballroom, Grand Royal Panghegar Hotel & Convention, Jl. Merdeka Kota Bandung.
Read More »Home » Tag Archives: PON (page 4)
Tag Archives: PON
PON 444 Hari Lagi, Pemprov Terus Ingatkan Warga
CIAMIS – Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Jabar) terus berupaya agar gelaran pesta olahraga terbesar se-Indonesia, Pekan Olahraga Nasional (PON), yang akan digelar di Jabar diketahui oleh seluruh masyarakat di Jabar dan Indonesia. Untuk itu, melalui Pengurus Besar (PB) PON XIX Jawa Barat 2016, Pemprov Jawa Barat pun menggelar hitung mundur 444 hari jelang PON 2016 mendatang di Taman Raflesia Alun-alun ...
Read More »Aher: Jabar Sudah Rindu Juara PON
BOGOR – Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, selaku Ketua Umum PB PON XIX Jabar 2016, mengajak seluruh masyarakat Jabar termasuk juga masyarakat Bogor untuk bersama-sama mensukseskan kegiatan PON XIX dan mewujudkan tekad Jabar Kahiji (Juara Umum). Karena sudah cukup lama Provinsi Jabar tidak meraih Juara Umum PON.
Read More »