CIREBON – Mulai hari ini, tanggal 15 hingga 28 November 2021 Polresta Cirebon menggelar Operasi Zebra Lodaya 2021. Operasi tersebut digelar untuk meningkatkan kedisiplinan masyarakat dalam berlalu lintas. Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Arif Budiman mengatakan selain untuk meningkatkan kedisiplinan berlalu lintas, operasi ini juga untuk meningkatkan kepatuhan terhadap protokol kesehatan guna mencegah penyebaran Covid-19. Namun, ia menegaskan pelaksanaan Operasi Zebra Lodaya 2021 tetap ...
Read More »