KARAWANG – Dua oknum anggota LSM di Karawang, mendekam di balik jeruji besi Polres Karawang. Keduanya dijebloskan ke dalam tahanan lantaran kedapatan membawa senjata tajam tanpa izin sesuai peruntukannya. Kedua oknum anggota LSM itu ditangkap dalam sebuah operasi pemberantasan preman yang dilakukan Tim Elit Sabhara Polres Karawang, beberapa hari lalu.
Read More »Tag Archives: Polres
Aparat Gabungan Gerebek DA dan AB Karaoke, Ribuan Botol Miras dan Ganja Ditemukan
KARAWANG – Aparat gabungan di Karawang berhasil mendapatkan ribuan botol minuman keras (miras) ilegal berbagai merek dan narkoba jenis ganja di dua tempat karaoke besar di Karawang. Ribuan botol miras ilegal ditemukan di Dewi Air (DA) Karaoke, yang berlokasi di Interchange Karawang Barat, sementara ganja ditemukan di Aneka Baru (AB) Karaoke.
Read More »Imbangi Penjahat Sadis, Polres Karawang Bentuk Tim Elit Sabhara
KARAWANG – Angka kriminalitas makin tinggi dan penjahat makin sadis beraksi, Polres Karawang bentuk tim elit penumpas kejahatan. Tim ini diambil dari kesatuan Sabhara bersenjata lengkap dan akan disiagakan di sejumlah tempat keramaian, juga titik rawan kejahatan di Karawang.
Read More »Gandeng Ormas dan TNI, Polisi Geruduk Tempat Maksiat di Bekasi
BEKASI – Gandeng Ormas, Polres Bekasi gelar operasi pekat, Sabtu (27/6) malam. Sejumlah tempat hiburan di Jalan RE Martadinata, tempat lokalisasi serta balapan liar digeruduk.
Read More »Gudang dan Pabrik Obat Ilegal Digerebek Polisi
BANDUNG – Sebuah gudang tempat pengemasan obat rematik merek Carnophen yang diduga ilegal dan pabrik tempat pembuatan obat tersebut, digerebek aparat Polres Bandung. Dalam penggerebekan itu, polisi menangkap dua orang yang diduga pemilik gudang, Ru dan asistennya, Ad, berikut delapan pekerjanya.
Read More »Polres Karawang Musnahkan Ribuan Botol Miras dan 22 Kg Ganja
KARAWANG – Jelang Ramadhan, Polres Karawang musnahkan ribuan botol minuman keras (miras) dan 22 kilogram ganja, Senin (15/6). Pemusnahan dilakukan di halaman Mapolres Karawang.
Read More »Sok Jagoan di Jalanan, Seorang Remaja Masuk Bui
CIREBON – Bawa samurai dan sok jagoan di jalanan, seorang remaja asal Jalan Pancuran, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, dibekuk polisi. Remaja berinisial DS (19) tahun itu, kini menjadi penghuni sementara sel tahanan Polresta Cirebon, sambil menunggu hasil pemeriksaan.
Read More »Polisi Gerebek Lokasi Judi
DEPOK – Kepolisian Resor Cirebon Sektor Depok kembali menggagalkan aksi perjudian Toto gelap (togel) di Desa Danawinangun Kecamatan Plumbon Kabupaten Cirebon pada Rabu (21/04) malam.
Read More »Penghuni Kos-kosan Nakal, Siap-siap Ada Razia
SUMBER – Dalam rangka menjalankan program Quick Wins rencana strategis Polri 2015 2019, Polres Cirebon khususnya Satuan Samapta Bhayangkara (Sat Sabhara) melakukan operasi mulai dari kost-kostan, preman dan anak jalanan hingga hotel kelas melati demi menangkal kelompok radikalisme dan premanisme serta menjaga kondusifitas daerah.
Read More »Polres Indramayu Bekuk 5 Pengedar Uang Palsu
INDRAMAYU – Lima pengedar uang palsu (polimer) yang sudah beroperasi beberapa pekan terakhir ini akhirnya berhasil di bekuk petugas satuan reserse kriminal Polres Indramayu, Senin (20/4/15). Kelima tersangka ini diantaranya brinisial KR (31) warga Desa Pabean, Indramayu, BS (50), warga asal Gegesik, Cirebon, AS (49) warga Desa Sleman, Kecamatan Sliyeg, serta MN (42) warga asal Blanakan, Subang dan WN yang ...
Read More »