CIREBON – Sejumlah PNS di lingkungan Pemerintah Kabupaten Cirebon meradang, menyusul tak kunjung cairnya gaji 13 dan 14. Padahal, waktu efektif untuk bekerja jelang Lebaran hanya tinggal 10 hari lagi, namun tanda-tanda pencairan belum terlihat.
Read More »Tag Archives: PNS
Horeee…Gaji ke 14 PNS Pemprov Jabar Cair Sepekan sebelum Lebaran
BANDUNG – Pemprov Jabar memastikan pencairan gaji ke-14 untuk 13.315 Pegawai Negeri Sipil (PNS) bisa terealisasi sepekan sebelum Idul Fitri 1437 Hijriah. Adapun gaji ke-13 cair jelang ajaran baru sekolah atau Juli 2016 mendatang.
Read More »Pemkab Cirebon Siapkan Rp 140 Miliar untuk Gaji 13 dan 14 PNS
CIREBON – Seluruh Pegawai Negeri Sipil (PNS) se-Indonesia tidak terkecuali 15.459 PNS Kabupaten Cirebon sedang menanti datangnya gaji 13 maupun 14. Pasalnya gaji 13 yang digadang-gadang akan cair pada awal bulan puasa nyatanya hingga sekarang belum ada tanda-tanda pencairan. Ditemui diruang kerjanya, Kepala bagian (Kabag) Keuangan pada Sekretariat Daerah Kabupaten Cirebon, Asep Sutandi mengutarakan, pihaknya sudah mengalokasikan dana untuk gaji ...
Read More »Hari Pertama Puasa, Banyak PNS Bolos Kerja
HARI pertama masuk kerja di Bulan Ramadhan, sejumlah pegawai negeri sipil (PNS) di lingkungan Pemkot Tasikmlaya Jawa Barat banyak yang kesiangan berangkat kerja. Program kerja Walikota uasai apel pagi di lanjutkan dengan pengajian selama kurang lebih 15 Menit. Tidak hanya telat masuk, pera pegawai juga banyak yang kedapatan tidak masuk kerja alias bolos. PNS di lingkungan Pemkot Kota Tasikmlaya berdatangan ...
Read More »PNS Kab Cirebon Terima Gaji ke-13 Awal Ramadhan
CIREBON – Sebanyak 15.459 Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kabupaten Cirebon diperkirakan akan menerima gaji ke 13 pada awal bulan Ramadhan yang akan datang. Serta gaji ke 14 sebelum hari Raya Idul fitri.
Read More »Jimmy akan Pecat PNS Disnakertrans yang ‘Bermain’ dalam Penerimaan Tenaga Kerja
KARAWANG – Awas! PNS Disnakertrans Kabupaten Karawang yang “bermain” dalam rekrutmen tenaga kerja dan tidak mengindahkan Perbup Nomor 8 Tahun 2016, akan di sanksi tegas. Sanksi itu, mulai dari mutasi hingga pemecatan dan pidana.
Read More »Soal Oknum PNS Dinas Kebersihan Tipu CPNS, Ini Kata Legislator Bekasi
BEKASI – Menyikapi kasus oknum PNS yang melakukan penipuan sebesar Rp250 juta kepada 10 orang korbannya dengan menjanjikan akan dijadikan PNS untuk bidang kesehatan, anggota DPRD Kabupaten Bekasi, Lydia Fransisca, angkat bicara.
Read More »Janjikan Jadi PNS, Oknum Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kab Bekasi Tilep Duit Rp250 Juta
BEKASI – Oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Bekasi inisial ‘ODN’ dilaporkan ke Polresta Bekasi Kabupaten atas dugaan penipuan calon PNS sebesar Rp250 juta dengan nomor : LP/510/262-SPKT/K/V/2016/RESTA BKS. Hal ini diungkapkan oleh Otong Syarifudin sebagai pelapor.
Read More »Sehatkan Organisasi, Aher Mutasi 147 PNS di Pemprov Jabar
BANDUNG – Sebanyak 147 PNS yang terdiri dari Eselon 2, 3, dan 4 di lingkungan Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) dirotasi dan dimutasi. Pelantikan dilaksanakan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, di Aula Barat Gedung Sate, Jalan Diponegoro 22, Kota Bandung, Senin 4 April 2016 pukul 12:30 siang.
Read More »Awas! Pejabat Pemkab Cirebon Bakal Dites Urine
CIREBON – Para pejabat Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang ada di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Cirebon akan dilakukan tes urin. Hal itu disampaikan Wakil Bupati Cirebon yang juga Ketua Badan Narkotika Kabupaten (BNK) Tasiya Soemadi Al Gotas.
Read More »