CIREBON – Pj Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya mengunjungi unsur pimpinan Dewan Pimpinan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Cirebon belum lama ini. Tujuannya tak lain untuk melakukan koordinasi dengan unsur pimpinan DPRD setempat karena dirinya baru saja dilantik menjadi PJ Bupati Cirebon. Dua tema besar yang dibahas yakni kondisi terkini di Kab Cirebon dan rencana strategis dalam membangun Kab Cirebon ke depan. ...
Read More »