BEKASI – Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Bekasi (Lapas Cikarang) gelar penggeledahan (razia-red) terhadap warga binaan penghuni Blok B. Hal ini untuk menetralisir barang-barang yang dimiliki warga binaan seperti Handphone, narkoba, dan barang-barang yang memang dilarang keberadaannya. Hal tersebut dikatakan Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Bekasi, Kadek Anton Budiharta, merupakan program dari rangkaian Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-54. “Seluruh lapas dan rutan ...
Read More »Tag Archives: napi
Kalapas Cikarang Resmikan Porseni
BEKASI – Dalam rangka memperingati Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 54, Lapas Kelas III Bekasi (Lapas Cikarang) gelar pekan olahraga dan kesenian (Porseni) selama kurang lebih 3 minggu (9-27 April 2018). “Ada beberapa olahraga yang kami pertandingkan seperti futsal, volley, bola basket, catur, tenis, dan bulutangkis,” kata Kepala Lapas Kelas III Bekasi, Kadek Anton Budiharta, Rabu (11/04/2018). Ia menyebutkan, pertandingan tersebut ...
Read More »Keren! Napi se-Jawa & Sumatera Bantu Korban Bencana Garut
Napi se-Jawa & Sumatera Bantu Korban Bencana Garut GARUT – Sebanyak 390 narapidana atau Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yg berasal dari Lembaga Pemasyarakatan dan Rumah Tahanan se-wilayah pulau Jawa, Lampung dan Riau, melakukan aksi sosial pasca bencana di Kabupaten Garut, Kamis (13/10/16). Aksi sosial yang mereka lakukan antara lain pembangunan kembali sarana dan prasarana umum yang rusak, pembersihan Rumah Sakit ...
Read More »Idul Fitri, Rutan Cirebon Bebaskan Seorang Napi
CIREBON – Rutan Klas I Cirebon juga membebaskan satu orang narapidana yang sudah mendapatkan remisi khusus Idul Fitri. Kepala Rutan Klas I Cirebon, Kunrat Kasmiri menyebutkan terdapat total 120 napi yang mendapatkan remisi lebaran. Mereka terdiri dari 119 remisi khusus I, yakni remisi 15 hari 96 orang dan remisi satu bulan 23 orang. Sedangkan satu orang napi mendapat remisi khusus II ...
Read More »2 Napi LP Tasikmalaya Positif HIV/AIDS
TASIKMALAYA – Dua narapidana di Lembaga Pemasyarakatan (LP) Kelas 1 B Tasikmalaya positif mengidap HIV/AIDS. Keduanya mendapatkan pengawasan khusus, sebagai antisipasi supaya virus mematikan itu tidak menyebar luas di dalam Lapas.
Read More »12 Napi di Lapas Cirebon Menghitung Hari, Nunggu Eksekusi Mati
KOTA CIREBON – Ada 12 narapidana yang menjadi warga binaan Lapas Klas I Cirebon, saat ini tengah menunggu eksekusi mati.
Read More »Ini Hasil Pemeriksaan Polda Jabar Terhadap Jasad Napi LP Banceuy yang Tewas di Sel
BANDUNG – Ini hasil pemeriksaan jasad Undang Kosim (54), napi narkoba Lapas Banceuy yang ditemukan tewas di sel dalam kondisi tergantung, Sabtu (23/4/2016). Dari hasil pemeriksaan jasad korban yang dilakukan Bidang Dokkes Polda Jabar, ditemukan luka di tubuhnya, seperti luka lecet dan memar.
Read More »Versi Menkum HAM, Napi Narkoba Lapas Banceuy Tewas Gantung Diri
JAKARTA – Ini versi Menkum HAM Yasonna Laoly, soal tewasnya Undang Kosim (54), napi narkoba Lapas Banceuy, Bandung. Kata dia, berdasarkan laporan dari Kapolrestabes Bandung, AKBP AR Yoyol, Undang alias Abah tewas karena bunuh diri. “Berdasarkan laporan dari Kapolres, hasilnya bunuh diri,” ujar Yasonna saat jumpa pers di gedung Kemenkum HAM, Jl Rasuna Said, Jakarta Selatan, Minggu (24/4/2016). Namun demikian, ...
Read More »200 Napi Akan Dipindah ke Lapas Kelas III Cikarang-Bekasi
BEKASI – Sebanyak 200 narapidana dari dua lembaga pemasyarakat di Jakarta bakal dipindahkan ke Cikarang, tepatnya ke Lapas Kelas III Cikarang-Bekasi yang berada di Desa Pasir Tanjung, Kecamatan Cikarang Pusat, Kabupaten Bekasi. Hal tersebut diungkapkan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia, Yasonna Laoly. Pemindahan tahanan bakal dilakukan bertahap mulai besok, Sabtu (23/04) besok. Menurut Yasonna, 200 napi tersebut berasal dari ...
Read More »Ini Dia Wajah 7 Napi Lapas Paledang yang Kabur, Aparat Yakin Bisa Meringkus Kembali
BOGOR – Ini dia wajah ke-7 napi Lapas kelas II A Paledang, Bogor yang kabur, Minggu (13/3/2016). Tim Kementerian Hukum dan HAM yakin bisa meringkus kembali ke-7 napi itu. Saat ini, bersama polisi terus melakukan perburuan.
Read More »