CIREBON – Polsek Gebang – Polresta Cirebon mempublish larangan perayaan tahun baru 2021 di wilayah Kabupaten Cirebon. Hal ini dilakukan guna mencegah semakin menyebarnya virus covid 19. PEMASANGAN LARANGAN PERAYAAN TAHUN BARU 2021 DI DEPAN MAPOLSEK GEBANG Pemasangan ‘aturan main’ tahun baru 2021 tersebut dilakukan di sejumlah titik strategis antara lain di depan Kantor Polsek Gebang dan di Pasar Gebang, ...
Read More »