KARAWANG – Sosialisasi pemilihan kepala daerah (pilkada) Kabupaten Karawang yang dilakukan di salah satu hotel mewah di Kabupaten Karawang, dianggap sebagai pemborosan dan menghamburkan uang negara. Hal tersebut disampaikan Ketua DPRD Karawang, Toto Suripto. Menurut Toto, sosialisasi yang dilakukan KPUD Kabupaten Karawang kurang tepat sasaran dan tidak menyinggung perasaan warga, dimana banyak warga Karawang yang saat ini tengah hidup dalam kesusahan. ...
Read More »