TOYOTA Agya adalah salah satu mobil LCGC (low cost green car) atau lebih dikenal dengan nama mobil murah. Mobil ini berjenis Hatchback dengan desain yang sporty sehingga cocok dimiliki untuk anak muda. Agya masuk dalam jajaran mobil yang digemari oleh masyarakat Indonesia di tahun 2016 ini.
Read More »Home » Tag Archives: Keunggulan
Tag Archives: Keunggulan
Honda Brio Satya, City Car Paling Top 2015
MOBIL yang satu ini sangat nyaman dikendarai ya Honda Brio namanya. Apalagi Brio Satya E yang merupakan seri yang paling tinggi dikelasnya. Selain itu, mobil ini mampu menyaingi jenis city car lainnya. Brio juga memiliki sistem otomatis alias tanpa menggunakan kopling sehingga membuat suasana berkendara lebih terasa menyenangkan. Selain itu, mobil ini juga dijual dengan harga yang terjangkau dan ramah terhadap lingkungan ...
Read More »