JAKARTA – Kasus dugaan penganiayaan yang dilakukan anggota Fraksi PDIP DPR, Masinton Pasaribu tetrhadap asistennya, Dita Aditia Ismawati, masih terus berlanjut. Sejumlah saksi sudah diperiksa, tinggal menunggu izin Presiden keluar untuk memeriksa Masinton, si terlapor dalam kasus tersebut. Sebelumnya, ramai tersiar kabar adanya surat pencabutan laporan yang dilakukan ibunda Dita.
Read More »Tag Archives: kasus
Pembebasan Lahan Pertamina di Karang Sentosa, Warga Hanya Terima Rp.120 – 150 Ribu per meter
BEKASI – Sekretaris DPD LSM Laskar NKRI Kabupaten Bekasi Suhaeb Rizal menduga telah terjadi praktek korupsi yang dibungkus dengan modus percaloan dalam proses pembebasan lahan seluas kurang lebih lima hektar di Desa Karang Sentosa Kecamatan Karang Bahagia Kabupaten Bekasi yang diperuntukkan untuk proyek pengeboran Pertamina Cikarang 3.
Read More »Kasus Mirna, Polisi Tetapkan Jessica sebagai Tersangka
JAKARTA – Kasus kematian Wayan Mirna Salihin mulai temukan titik terang. Polisi kini sudah menetapkan seorang tersangkanya, yakni Jessica Kumala Wongso, rekan Mirna.
Read More »Laskar NKRI : Pembebasan Lahan Pertamina 3 Karangsentosa Diduga Langgar Prosedur
BEKASI – Sekretaris DPD Laskar NKRI Kabupaten Bekasi Suhaeb Rizal menduga telah terjadi pelanggaran prosedur dalam proses pembebasan lahan untuk Pertamina 3 di Desa Karang Sentosa Kecamatan Karang Bahagia Kabupaten Bekasi.
Read More »Taman di Kabupaten Bekasi Diduga Langgar Aturan
BEKASI – Proyek pembuatan taman yang dilaksanakan Dinas Pertamanan Kabupaten Bekasi diduga melanggar aturan Undang-Undang No.22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.
Read More »Kejari Cikarang Musnahkan Barbuk Hasil Kejahatan
BEKASI – Sebagai bentuk komitmen perang terhadap kejahatan narkoba, Kejaksaan Negeri (Kejari) Cikarang melakukan pemusnahan sejumlah Barang Bukti (BB) perkara tindak Pidana Umum (Pidum) di Halaman Kejari Cikarang, Komplek Pemkab Bekasi, Desa Sukamahi, Kecamatan Cikarang Pusat, Kabupaten Bekasi, Rabu (27/01).
Read More »Ada Apa dengan Proyek Pertamina Karang Bahagia?
BEKASI – Proyek Pertamina di Desa Karang Sentosa Kecamatan Karang Bahagia mulai menuai protes. Salah satunya protes muncul dari Ketua Dewan Pembina Dewan Pimpinan Cabang LSM NKRI Nasep Iskandar.
Read More »Kanit Reskrim Polsek Sukatani Ngaku Pihaknya Kekurangan Personil
BEKASI – Kanit Reskrim Polsek Sukatani, Inspektur Dua Agus Ganda mengaku pihaknya kekurangan personil. Hal itu diungkapkan menyusul adanya keluhan warga terkait lambannya penanganan laporan kasus penganiayaan yang menimpa Asni (18), anak dari Rosidi (50) warga RT.01 RW.02 Kampung Buniayu Desa Sukarukun Kecamatan Sukatani Kabupaten Bekasi.
Read More »Gunawan: LBH Sniper Siap Lawan Mafia Hukum
BEKASI – Untuk membela masyarakat dari praktek-praktek mafia hukum atau makelar kasus, Lembaga Swadaya Masyarakat Solidaritas Transparansi Inteletual Pemerhati Indonesia (LSM Sniper Indonesia) membentuk lembaga bantuan hukum (LBH). Lembaga bantuan hukum yang diberi nama LBH Sniper itu nantinya akan menjadi garda terdepan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan hukum.
Read More »Ketua Dewan Pembina LSM NKRI: Pengurus Mesti Peka pada Masalah Sosial
BEKASI – Ketua Dewan Pembina Dewan Pimpinan Cabang LSM NKRI Nasep Iskandar minta jajaran pengurus untuk peka terhadap permasalahan sosial yang berkembang di masyarakat.
Read More »