Home » Tag Archives: Kami

Tag Archives: Kami

Uu: Kami Butuh Ilmuwan Geografi Kelola Jabar

BANDUNG – Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum menuturkan, ilmu geografi semakin dibutuhkan bukan hanya oleh para pelajar namun juga pemerintah termasuk Pemdaprov Jabar. Menurut Uu, sebuah kebijakan pemerintah selalu berhubungan dengan kondisi alam sekitar. Untuk itu diperlukan tenaga profesional di bidang geografi. “Kami pemerintah juga membutuhkan ahli-ahli geografi, karena sebuah kebijakan pemerintah selalu ada hubungan dengan kondisi alam ...

Read More »

Tanggulangi Kemiskinan, Wagub Uu: Kolaborasi yang Kami Butuhkan

BANDUNG – Kolaborasi dan koordinasi menjadi kunci utama pengentasan kemiskinan di Provinsi Jawa Barat. Sebagai provinsi dengan jumlah penduduk terbesar di Indonesia, tingkat kemiskinannya memang rendah namun dari sisi jumlah, penduduk miskin di Jawa Barar terbilang cukup banyak. Wakil Gubernur Jawa Barat, yang juga Ketua Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan (TKPK) Provinsi Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum menekankan pentingnya upaya bersama ...

Read More »

Mustafa Kamal: Ini Bentuk Kesaksian Kami Bersama Palestina

Mustafa Kamal: Ini Bentuk Kesaksian Kami Bersama Palestina JAKARTA – Penindasan kemanusiaan yang dialami bangsa Palestina akibat penjajahan Israel mengundang keprihatinan dunia internasional. Aksi Bela Palestina yang digelar ratusan ribu kader dan simpatisan PKS di berbagai kota sejak Jumat (8/12) lalu menjadi sikap tegas PKS bersama Palestina. “Inilah bentuk kesaksian kami, PKS untuk bersama-sama rakyat dan seluruh komponen elemen, agama ...

Read More »