Kemensos RI Lakukan Rekrutmen Besar-besaran Program PKH Sebanyak 16.092 JAKARTA – Kementerian Sosial RI segera melakukan rekrutmen besar-besaran pendamping Program Keluarga Harapan (PKH). Disebutkan, jumlahnya hingga 16.092 orang. Upaya ini sebagai persiapan menjelang perluasan jangkauan Program Keluarga Harapan (PKH), yang jumlahnya akan berlipat menjadi 10 juta pada 2018 dari sebelumnya 6 juta. “Peran pendamping sangat vital karena menentukan keberhasilan program ...
Read More »Tag Archives: harry hikmat
Aher: PKH Paling Berhasil Mengentaskan Kemiskinan
Aher: PKH Paling Berhasil Mengentaskan Kemiskinan BANDUNG – Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Sosial menggelar acara pertemuan tahunan atau Annual Summit Program Keluarga Harapan (PKH) Jabar 2017 di Sasana Budaya Ganesa (Sabuga), Jl. Tamansari Kota Bandung, Rabu (26/7/17). Hadir sebanyak 2.200 pendamping dan 282 operator PKH dari seluruh Jawa Barat dalam acara ini. Uniknya sebelum acara dimulai, Gubernur Jawa ...
Read More »Yuk..!! Intip Serunya Pakar Peksos & PB Saat Berbagi Ilmu Di Kota Gudeg
YOGYAKARTA – Topik pekerjaan sosial dan penanggulangan bencana menjadi materi diskusi menarik dalam diskusi bulanan Rumah Kajian Ervi Pujiono (RKEP). Selama ini antara pekerjaan sosial dan penanggulangan bencana seolah-olah berjalan sendiri-sendiri, walau sebenarnya kedua bidang ini dalam praktik sudah berjalan saling melengkapi.
Read More »TAGANA Jabar Mantapkan Kesiapsiagaan
KBB – Selain berada di daerah pertemuan lempeng Euro-asia dan Indo-Australia, pada bagian selatan dan timur Indonesia juga terdapat sabuk vulkanik yang memanjang dari pulau Sumatera -Jawa – Nusa Tenggara – Sulawesi. Sehingga wilayah Indonesia termasuk Jawa Barat memiliki tingkat kerawanan bencana alam yang tinggi seperti tsunami, gempa bumi, dan letusan gunung berapi. Selain itu, wilayah Indonesia juga terletak di daerah ...
Read More »