CIREBON – Komisi I DPRD Kabupaten Cirebon bakal panggil Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPDSM) dan Inspektorat dalam waktu dekat ini. Hal tersebut diungkapkan Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Cirebon, Junaedi ST. Seharusnya BKPSDM maupun Inspektorat selaku OPD yang memiliki kewenangan berkaitan dengan kedisiplinan pegawai negeri sipil (PNS) sudah lalai akan tugasnya yaitu tidak melakukan pemeriksaan atau pembinaan ...
Read More »Home » Tag Archives: Hafidz
Tag Archives: Hafidz
Soal Hafidz, BKPSDM dan Inspektorat Saling Lempar
CIREBON – Mantan Camat Karangsembung Kabupaten Cirebon yang sekarang menjabat Sekretaris Satpol PP Kabupaten Cirebon, Hafidz Iswahyudi yang pernah tersandung kasus mengarahkan para Kuwu-kuwu se-Kecamatan Karangsembung untuk mendukung salah satu pasangan calon pada pemilihan bupati dan wakil bupati Cirebon Juni 2018 lalu ternyata masih leluasa tanpa ada pemeriksaan atau sanksi yang diberikan kepada pejabat aparatur sipil negara tersebut. Padahal jelas-jelas ...
Read More »