KARAWANG – Wakil Bupati Karawang, H. Ahmad Zamakhsyari (Kang Jimmy) memutuskan untuk mempertaruhkan namanya sebagai jaminan untuk perjuangan nasib 270 petani Telukjambe yang sedang bersengketa dengan PT. Pertiwi Lestari. Sebelum berhasil menemui Presiden Jokowi, para petani Telukjambe ini memang tidak mau kembali ke Karawang dan terus akan melakukan aksi massa di Jakarta, sebelum presiden memberikan jaminan kepada para petani agar ...
Read More »Tag Archives: H. Ahmad Zamakhsyari
Butuh Rp 12 M per Tahun, Persika Jaring Sponshorsip
KARAWANG -Terdesak kebutuhan anggaran Rp 12 miliar per-tahunnya, akhirnya Persatuan Sepak Bola Karawang (Persika) melakukan inisiatif menjaring sponshorsip dari semua perusahaan yang berdiri di Karawang. Pasalnya, secara aturan Persika tidak diperbolehkan mendapatkan bantuan anggaran dari APBD Karawang. Demikian disampaikan Ketua Persika, H. Ahmad Zamakhsyari (Kang Jimmy), dalam kesempatan melakukan presentasi di depan 18 perusahaan yang sengaja diundang di Resto Karaoke ...
Read More »Inilah Nama-nama Anggota Dewan yang Masuk PCNU
KARAWANG – Dari 6 fraksi serta 11 partai politik (parpol) yang memiliki “legalitas” di lingkungan DPRD Karawang, sekitar 9 anggota dewan dipastikan sudah bersepakat untuk masuk dalam jajaran kepengurusan PCNU Karawang periode 2017-2022 di bawah kepemimpinan KH. Ahmad Ruhiyat Hasby. Adapun beberapa nama anggota dewan yang masuk kepengurusan PCNU Karawang, diantaranya : 1. Ahmad Fajar dari PDI Perjuangan Ahmad Fajar ...
Read More »Jimmy : PKB Bakal Cabut Laporan Polisi Tapi Ada Syaratnya!
KARAWANG – Rencananya, Kamis pagi (23/3), DPC PKB Karawang akan mencabut Laporan Polisi (LP) di Polres Karawang atas terlapor anggota DPRD Karawang Fraksi Gerindra, Asep Saepul Juhri serta satu terlapor pengguna akun facebook lainnya, Muhammad Iqbal. Pernyataan tersebut diungkapkan Ketua DPC PKB Karawang, H. Ahmad Zamakhsyari (Kang Jimmy), pasca selesai melakukan kegiatan “tahlil” di Rumah Dinas Bupati (RDB) Karawang. Menurut ...
Read More »