Home » Tag Archives: e-ktp

Tag Archives: e-ktp

Permudah Pelayanan di Era Digital, Ini Inovasi yang Diterapkan Disdukcapil Kab Cirebon

CIREBON – Kemajuan teknologi di era digital, Kabupaten Cirebon demi memudahakan pelayanan terhadap masyarakatnya. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Cirebon sudah menerapkan tandatangan digital dalam bentuk barcode. Kepala Disdukcapil Kabupaten Cirebon, Mohammad Syafrudin menjelaskan Dirjen Dukcapil Kemendagri memiliki 14 langkah besar kebijakan, mulai dari proses pembuatan e-KTP tanpa pengantar, proses pindah tanpa surat pengantar RT/RW juga SPTJM sebagai ...

Read More »

Pelayanan Online Pencetakan e-KTP Sudah Berjalan Efektif

CIREBON – Demi memudahkan pelayanan kepada masyarakat Kabupaten Cirebon dari segi Kependudukan. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Cirebon sudah menerapkan pelayanan berbasis online. Sistem pelayanan berbasis online tersebut sudah berjalan efektif, namun masih ada beberapa kendala yang dihadapinya seperti ketersediaan jaringan. Yang akhirnya tidak maksimal untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat Kabupaten Cirebon. “Alhamdulillah, pelayanan berbasis online sudah berjalan efektif, ...

Read More »

Berikut Kesaksian Tentang Terdakwa Andi Narogong

Berikut Kesaksian Tentang Terdakwa Andi Narogong JAKARTA – Orang suruhan Andi Agustinus alias Andi Narogong, Melyanawati, meminta pemilik money changer Ferry Haryanto untuk tidak melaporkan setiap penukaran uang yang dilakukan kepada Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Hal itu dikatakan Ferry saat bersaksi di Pengadilan Tipikor Jakarta, Senin (28/8/2017). Ferry bersaksi untuk terdakwa Andi Narogong. “Dia tanya, apa transaksi ...

Read More »

Tokoh Anti Korupsi, Gamawan Fauzi Turut Menikmati US$ 4,5 Juta Dan Rp 50 Juta e-KTP

JAKARTA – Tentu dengan masuknya nama Gamawan Fauzi dalam kasus korupsi proyek Kartu Tanda Penduduk elektronik (e-KTP) tersebut menyedot perhatian lantaran yang bersangkutan pernah memperoleh penghargaan sebagai tokoh anti korupsi dari BHACA (Bung Hatta Anti Corruption Award) tahun 2004 silam. Mantan Menteri Dalam Negeri itu disebut turut menikmati uang sebesar US$ 4,5 juta dan Rp 50 juta. Saat menjabat sebagai ...

Read More »

Mau Pilkada, 248 Ribu Warga Kabupaten Bekasi Belum Punya e-KTP

BEKASI – Pemutakhiran data pemilih pemilihan Bupati dan wakil Bupati Bekasi tahun 2017, Kabupaten Bekasi menduduki peringkat pertama terbanyak penduduk yang belum mempunyai elektronik Kartu Tanda Penduduk (E-KTP), dari seluruh wilayah di Indonesia. Hal tersebut di sampaikan oleh ketua Panwaslu Kabupaten Bekasi, Akbar Kadafi, sebanyak 248.000 pemilih belum memiliki e-KTP, sehingga ini menjadi masalah yang krusial. Terkait hal itu, Panwaslu ...

Read More »

Tak Bisa Cetak e-KTP Sebulan, Kadisdukcapil Kabupaten Cirebon Minta Maaf

CIREBON – Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Cirebon, Mohammad Syafrudin meminta maaf karena terhitung mulai dari tanggal 3 Oktober hingga bulan awal November 2016 yang akan datang tidak bisa memenuhi permintaan masyarakat dalam hal ini percetakan e-KTP. Hal tersebut dikemukakan langsung dihadapan awak media di ruang kerjanya, Jum’at (30/6/2016). “Kami atas nama Pemerintah daerah dan Kementerian Dalam ...

Read More »

Kasus Korupsi e-KTP Menyeret PT. Indosat dan PT. Pos Indonesia, Negara Merugi Rp1,12 Triliun

JAKARTA – Kasus dugaan korupsi pengadaan paket penerapan Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP) di Kementerian Dalam Negeri tahun Anggaran 2011-2012, menyeret dua perusahaan besar, PT. Indosat dan PT. Pos Indonesia. Sebelumnya, KPK menduga PT Pos Indonesia dan Indosat terlibat dalam dugaan korupsi terkait proyek pengadaan Kartu Tanda Penduduk Elektronik tahun anggaran 2011 dan 2012. Dalam kasus ini, seorang pejabat di Kementerian Dalam Negeri ...

Read More »

Stok Blanko E-KTP Kabupaten Cirebon Kembali Aman

CIREBON – Persediaan blanko Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektrik di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcatpil) Kabupaten Cirebon, kini kembali aman. Untuk blanko KTP ELektrik itu, Disdukcatpil Kabupaten Cirebon telah mendapat kiriman dari pusat, sebanyak 5000 lembar.

Read More »