Home » Tag Archives: delapan

Tag Archives: delapan

Delapan Bulan Diperbaiki, Jembatan Cipamingkis Resmi Bisa Digunakan Lagi

BOGOR – Pada April 2017 Jembatan Cipamingkis di ruas jalan provinsi Cileungsi-Cibebet Km. Jkt. 70+800 anjlok. Delapan bulan berselang, tepatnya Rabu (27/12/17) jembatan ini selesai diperbaiki dan sudah bisa digunakan kembali. Gubernur Ahmad Heryawan (Aher) meresmikan penggunaan kembali jembatan tersebut di Jembatan Cipamingkis, Jl. Jagaita, Sirnagalih, Jonggol, Kabupaten Bogor, Rabu sore (27/12/2017. Perbaikan ini menghabiskan anggaran Rp 11 Miliar, dengan ...

Read More »