Home » Tag Archives: curanmor bekasi

Tag Archives: curanmor bekasi

Dua Pelaku Curanmor Jual Motor Curiannya Buat Beli Mobil

BEKASI – Unit Reskrim Polsek Babelan Polres Metro Bekasi kembali menangkap 2 pelaku Curanmor di wilayah Babelan dan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, terkait kasus pencurian dengan pemberatan kendaraan bermotor roda dua beberapa waktu lalu. Kapolres Metro Bekasi, Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi mengatakan, waktu dan tempat kejadian perkara ada di 5 lokasi, di wilayah Babelan dan Tarumajaya. Diketahui, tersangka ialah R ...

Read More »

22 Pelaku Curanmor Ditangkap, Diantaranya Pemetik, Penadah, Sopir Angkutan Hingga Pembeli

BEKASI – Sebanyak 22 pelaku curanmor, kurir dan penadah lintas kota dan provinsi berhasil diamankan Unit Reskrim Polsek Cikarang Barat Polres Metro Bekasi berikut 19 unit sepeda motor hasil curian. Kapolres Metro Bekasi, Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi mengatakan, Polsek Cikarang Barat berhasil mengungkap sindikat pencurian sepeda motor hingga ke Lampung dan Subang, dan berhasil amankan 22 pelaku mulai dari ...

Read More »

Jajaran Polsek Di Kabupaten Bekasi Gelar Operasi Cipkon

BEKASI – Polsek Kedung Waringin telah mengamankan 1 (satu)  unit sepeda motor Yamaha MX. Nopol B 6803 FBI‪ yang tidak memiliki kelengkapan surat-surat kendaraan dalam giat Ops Kamtibmas/Cipkon. Kegiatan Ops Cipkon tersebut dilakukan untuk pemeriksaan surat-surat serta penggeledahan barang bawaan di kendaraan yang dilakukan di Kampung Keramat RT 20/06, Kecamatan Kedung Waringin, Kabupaten Bekasi. Minggu (22/01). Wakapolsek Kedung Waringin, Iptu ...

Read More »