Home » Tag Archives: Bupati Cirebon (page 3)

Tag Archives: Bupati Cirebon

Wakil Bupati Cirebon Resmi Dicopot

BANDUNG – Wakil Bupati Cirebon Tasiya Soemadi resmi dicopot dari jabatannya melalui Surat Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 132.32-3098 tertanggal 17 Mei 2017 tentang Pemberhentian Wakil Bupati Cirebon. Petikan Surat Keputusan diserahkan oleh Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan kepada Bupati Cirebon dan Ketua DPRD Kabupaten Cirebon, di Gedung Negara Pakuan Bandung, Selasa (30/05/2017) sore. Dua dari tiga petikan Surat Keputusan ...

Read More »

Bupati Sunjaya: Kalau Terbukti Saya Siap Dipenjara

CIREBON – Gerah dengan isu miring soal pernikahan siri dan pengaduan ke polisi oleh Elly Indriyanti, Bupati Cirebon Sunjaya Purwadisastra menggelar konferensi pers. Di hadapan awak media, Sunjaya sesumbar bahwa dirinya siap dipenjara jika tuduhan itu terbukti. Dan sebaliknya, kalau tidak terbukti, maka Elly juga harus siap dipenjara. Sunjaya memaparkan bahwa dia ingin sekali soal pernikahan siri itu dibuktikan seterang-terangnya. “Saya ...

Read More »

Sunjaya Keukeuh Ingin Yuningsih yang Gantikan Gotas Sebagai Wabup Cirebon

CIREBON – Bupati Cirebon, Sunjaya Purwadisastra untuk pengganti Wakil Bupati Tasiya Soemadi Al Gotas dirinya lebih tertarik kepada Yuningsih. Karena waktu di Pilbup 2013 lalu pada putaran kedua partainya itu telah berkoalisi dengan PKB. Artinya kata Sunjaya, dalam memenangkan dirinya selaku kandididat calon bupati dari PDI Perjuangan kala itu, terdapat kontribusi juga dari PKB. Hal itu, lanjutnya, apakah PKB merupakan ...

Read More »

Soal “Makan Malam”, Sunjaya Tegaskan Benar-benar Murni Makan Malam

CIREBON – Bupati Cirebon, Sunjaya Purwadisastra mengklarifikasi berkaitan dengan beredarnya pemberitaan soal pertemuan dirinya dengan Ketua Umum PDIP dalam acara di Kedutaan besar Malaysia, dirinya menjelaskan melalui sambungan telepon selulernya bahwa kegiatan waktu itu adalah formatnya hanya jamuan makan malam atas undangan dubes Malaysia kepada Ketua Umum dan Ketua DPP PDIP. “Acara tersebut formatnya adalah jamuan makan malam atas undangan ...

Read More »

Memalukan! Bupati Cirebon Ditegur Saat Jamuan Makan Malam Bersama Kedutaan Malaysia

JAKARTA – Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarno Putri semalam diundang makan malam oleh kedutaan besar Malaysia. Kedua tokoh besar tersebut bisa terjalin makan malam bersama karena dipertemukan oleh Ketua DPP PDIP Rohmin Dahuri dan informasinya ada hal yang dibicarakan terkait dengan investasi antar kedua negara tersebut. Disamping itu juga Bupati Cirebon, Sunjaya Purwadisastra turut hadir dalam ...

Read More »

Bupati Cirebon Diwarning PDI-P Gara-gara Sibuk Mikirin Pengganti Gotas

CIREBON – Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD Kabupaten Cirebon, Suherman menilai langkah Bupati Cirebon, Sunjaya Purwadisastra yang terkesan sibuk mencari pengganti dan mengaku sudah mengantongi beberapa nama untuk calon pengganti wakil bupati masih terlalu dini. Idealnya lebih baik menunggu keputusan yang pasti dari penegak hukum terkait putusan apa yang diambil oleh penegak hukum kepada wakil bupati H Tasiya Soemadi Al Gotas alias ...

Read More »

Cirebon Masih Trauma Banjir, Bupati Malah Pergi Ke China

CIREBON – Kabarnya, pada Jum’at malam (17/2/2017) kemarin, Bupati Cirebon, Sunjaya Purwadisastra kembali mengunjungi negeri tirai bambu, entah dalam rangka apa Bupati Cirebon berkunjung ke negara China. Informasi yang berhasil dihimpun Jabarpublisher.com dari salah satu pegawai dilingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Cirebon yang enggan disebutkan namanya mengatakan Bupati Cirebon akan ke China.

Read More »

GRIB Dukung Kang Luthfi Jadi Bupati Cirebon

CIREBON – Ketua DPC Organisasi Masyarakat (Ormas) Gerakan Rakyat Indonesia Baru (GRIB) Kabupaten Cirebon, Agus Supriyadi untuk Pilkada Bupati dan Wakil Bupati 2018 mendatang pihaknya beserta keluarga besarnya sudah tidak menaruh kepercayaan lagi terhadap kinerja Bupati Cirebon saat ini. “Saya pribadi dan pengurus GRIB lainnya untuk Pilkada 2018 mendatang tidak menaruh kepercayaan lagi terhadap kinerja Bupati Cirebon saat ini,” kata ...

Read More »

Objek Wisata “Jeglugan Sewu” Viral Di Medsos Warga Cirebon

CIREBON – Jalan merupakan infrastruktur vital kita sehari-hari. Bahkan 90% aktivitas kita setiap harinya, selalu selalu berhubungan dengan jalan. Seyogyanya, sarana yang sangat penting ini bisa diimbangi dengan kondisi (jalan) yang baik dan layak pakai demi memberikan kenyamanan kepada masyarakat. Rusaknya infrastruktur di Kabupaten Cirebon, membuat masyarakat geram. Dipenghujung tahun 2016, hanya beberapa ruas jalan saja yang diperbaiki atau dibeton. ...

Read More »

Rakhmat: Daripada Klaim Luthfi Jadi Wakil Bupati Mending Urusin Rakyat!

CIREBON – Pemilu Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Cirebon masih jauh yaitu Februari 2018 mendatang. Yang sangat disayangkan masih diawal tahun 2017, Sunjaya Purwadisastra (Bupati Cirebon/Incumbent) sudah percaya diri untuk Pilkada Kabupaten Cirebon 2018 mendatang, Ia mngklaim sudah mempunyai pasangan yaitu dengan Muhammad Luthfi dan yang saat ini sedang santer di media sosial facebook. Hal tersebut membuat salah satu bakal calon ...

Read More »