Home » Tag Archives: Berkomitmen

Tag Archives: Berkomitmen

Jabar Berkomitmen Jadi Provinsi Paling Toleran

BOGOR – Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, berkomitmen akan membawa provinsi berpenduduk hampir 50 juta jiwa ini menjadi daerah yang paling toleran terhadap keberagaman suku, ras, budaya dan agama. Emil, sapaan akrabnya, memastikan bahwa ekspresi keberagaman tersebut mendapatkan tempat seluas-luasnya di Jabar. Hal itu diutarakannya saat menghadiri Bogor Street Festival pesta rakyat Cap Go Meh, di jalan Otista Kota Bogor, ...

Read More »

Pemprov Jabar Berkomitmen Terus Benahi BUMD

BANDUNG – Gubernur Ahmad Heryawan (Aher) menegaskan pihaknya terus berkomitmen membenahi Badan Usaha Milik daerah (BUMD) Pemprov Jawa Barat. Ke depan pemerintah daerah harus memiliki orietasi pengawasan dan penyehatan terhadap BUMD.   “Sejak 2008 kita terus melakukan pembenahan, sebagiannya sudah berhasil sehat, sebagian lagi masih dalam penyehatan,” ujar Aher ditemui usai Rapat Kerja Pansus I terkait LKPJ Tahun Anggaran (TA) ...

Read More »