KARAWANG – Kasus dugaan korupsi dana bansos Karawang tahun 2013 dibuka kembali. Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Tambang, dan Energi (Disperindagtamben) Karawang Hanafi diperiksa penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Karawang, Senin (18/4/2016).
Read More »