Home » Tag Archives: ASN

Tag Archives: ASN

HUT Ke-212 Kota Bandung Sekda Jabar Ajak ASN Bersikap Dinamis

KOTA BANDUNG — Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Setiawan Wangsaatmaja mengingatkan kepada Aparatur Sipil Negara untuk tidak bersikap statis, melainkan dinamis, serta pro terhadap Revolusi Industri 4.0 agar pembangunan antardaerah dapat berkesinambungan. Hal itu disampaikan Sekda saat mengikuti Rapat Paripurna DPRD Kota Bandung dalam rangka Hari Jadi Ke-212 Kota Bandung, di Gedung DPRD Kota Bandung, Minggu (25/09/2022). Setiawan yang juga ...

Read More »

BKN AWARD 2022Manajemen Kinerja ASN Jabar Terbaik di Indonesia

KOTA BANDUNG — Pemda Provinsi Jawa Barat keluar sebagai Juara 1 BKN Award 2022 untuk kategori Implementasi Penerapan Manajemen Kinerja Pemerintah Provinsi Tipe Besar. Dengan penghargaan dari Badan Kepegawaian Negara (BKN) tersebut, Gubernur Jabar Ridwan Kamil meminta pelayanan kepada masyarakat harus terus disempurnakan. “Minggu ini kita juara 1 lagi se-Indonesia untuk manajemen kinerja ASN,” tulis Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil– ...

Read More »

ASN PEDULI Ikuti Arahan Gubernur, Korpri Ajak ASN Berdonasi

KOTA BANDUNG – Meski kasus COVID-19 Jabar sedang melandai, semangat berbagi aparatur sipil negara (ASN) Pemda Provinsi Jawa Barat tidak surut. Melalui Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri), ASN Peduli tetap berjalan guna membantu sesama yang membutuhkan. Menurut Ketua Korpri Jabar Daud Achmad, program ASN Peduli masih terus digencarkan kepada para ASN di Jabar untuk sukarela menyisihkan penghasilan mereka melalui rekening ...

Read More »

Atalia Harap DWP Jabar Menjadi Benteng bagi Suami ASN

BANDUNG – Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Provinsi Jawa Barat, Atalia Praratya Kamil berharap peran DWP dalam pembinaan, kerjasama, peningkatan kualitas perempuan harus terus digelorakan sehingga menimbulkan kesejahteraan.   “Jangan mau menjadi perempuan yang biasa-biasa, tapi harus mau menjadi perempuan yang luar biasa,” ungkap Atalia pada peringatan HUT DWP Provinsi Jawa Barat Ke 19 di Gedung Pusdai (BPIC Provinsi Jawa ...

Read More »

Di Apel Kesadaran Nasional, Begini Pesan Pj Bupati Cirebon kepada ASN

CIREBON – Tanggal 17 setiap bulannya, Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Cirebon selalu melakukan apel kesadaran nasional. Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Dicky Saromi dalam sambutannya tak lupa mengingatkan kepada para ASN untuk sadar siapa diri kita sebenarnya. “Sehubungan dengan kesadaran ini, maka kita harus tau bahwa kita sekarang berprofesi sebagai ASN dan Non ASN yang bekerja pada ...

Read More »

Soal Assesment ASN Pemkab Cirebon, Ridwan Kamil Akan Review dan Tinjau

CIREBON – Dimasa kepemimpinan Bupati Cirebon, Sunjaya Purwadisastra, khususnya setiap kali melakukan rotasi mutasi maupun promosi Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan pemerintah Kabupaten Cirebon tidak dilakukan sesuai dengan proporsi dan profesionalisme. Contohnya banyak, diantaranya pejabat yang basicnya dari pertanian di tempatkan di dinas kelautan, yang seharusnya ditempatkan di dishub malah ditempatkan di dinas kearsipan dan perpustakaan, serta lulusan insinyur ditempatkan ...

Read More »

Kunjungi Kab Cirebon, Emil Bekali ASN dan Tahun Depan Kab Cirebon Akan Saya Asuh

CIREBON – Gubernur Jawa Barat, Mohammad Ridwan Kamil mengunjungi Kabupaten Cirebon, Kamis (22/11/2018). Selain melakukan kunjungan ke Kabupaten Cirebon, Ridwan Kamil juga akan memberikan pembekalan bagi kepala daerah se-Zona pantura di salah satu hotel diwilayah Kota Cirebon. Di Kabupaten Cirebon tepatnya di ruang Nyimas Gandasari komplek Sekretariat Daerah Kabupaten Cirebon, Emil sapaan akrabnya Ridwan Kamil, memberikan arahan kepada para Aparatur ...

Read More »

Besok Pemkab Cirebon Mutasi Loh, Begini Kata BKPSDM

CIREBON – Besok, Pemerintah Kabupaten Cirebon bakal melakukan pengambilan sumpah bagi pejabat penyelenggara administrator, pengawas dan fungsional tertentu di lingkungan Pemerintah Kabupaten Cirebon. Informasi yang dihimpun wartawan jabarpublisher.com dilapangan bahwa sedikitnya 500 pegawai negeri sipil dilingkungan pemerintah Kabupaten Cirebon bakal diambil sumpah jabatan oleh Bupati Cirebon. Saat dikonfirmasi melalui sambungan telepon selulernya, Kepala Bidang Mutasi dan Kepangkatan pada BKPSDM, Sri ...

Read More »

Santer Isu Mutasi Besok, Banyak Pejabat yang Was-was

CIREBON – Isu santer bahwa besok (Jum’at, 14/9/2018) akan dilaksanakan mutasi dan rotasi pejabat dilingkungan pemerintah daerah Kabupaten Cirebon. Salah seorang pejabat ASN dilingkungan pemerintah daerah Kabupaten Cirebon yang enggan disebutkan namanya merasa was-was akan kabar isu mutasi yang bakal digelar esok hari oleh Bupati Cirebon, Sunjaya Purwadisastra. Soalnya, aku pejabat yang sudah terkena mutasi selama 3 kali pada periode ...

Read More »

Rekrutmen CPNS K2 Harus Manusiawi, Jangan PHP

GARUT-Terbitnya Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2018 Tentang Kriteria Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil Dan Pelaksanaan Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2018 mendapat kritikan tajam dari anggota DPR RI Hj. , P.Si, MBA. Melalui sambungan seluler kepada media, Rabu (05/09) Siti Mufattahah mengungkapkan bahwa PermenpanRB No. 36/2018 merupakan peraturan pelaksana yang ...

Read More »