CIREBON – Delapan perwakilan pimpinan anak cabang (PAC) PDI Perjuangan menyatakan untuk meredam gejolak diinternal partainya, pihaknya mengusulkan nama pendamping calon bupati dari partainya. Salah satu ketua PAC PDI Perjuangan Kecamatan Susukan, J. Pegri menuturkan untuk mewujudkan konsusif ditubuh partainya apabila rekomendasi dari DPP partai PDI Perjuangan jatuh ketangan Petahana, pihaknya mengusulkan pendamping calon bupati petahana itu ialah Ade Riyaman. ...
Read More »Home » Tag Archives: ade riyaman
Tag Archives: ade riyaman
Kembangkan Bakat, Ade Riyaman Gelar Lomba Pacuan Kuda
CIREBON – Bakal Calon Bupati Cirebon dari Partai PDI Perjuangan, Ade Riyaman menggelar dan memotivasi bakat dari joki-joki Kabupaten Cirebon dalam ajang lomba pacu kuda yang diselenggarakan olehnya dihalaman eks perumahan samping Terminal Weru Kabupaten Cirebon, Minggu (27/8/2017). Dalam kesempatannya usai memberikan hadiah kepada Juara lomba pacu kuda Ade mengatakan kepada wartawan bahwa lomba pacuan kuda ini bertujuan untuk memunculkan ...
Read More »