CIREBON – Setiap tanggal 10 dibulan Januari, Partai politik berlambang banteng moncong putih selalu memperingatinya. Mengapa tidak karena tanggal tersebut adalah hari lahirnya partai politik berlambang banteng moncong putih tersebut. Pagi tadi, Dewan Pengurus Cabang PDI Perjuangan Kabupaten Cirebon menggelar upacara bendera dalam rangka memperingati HUT partainya yang ke-45. Upacara peringatan hari lagir partainya digelar di halaman sekretariat DPC PDIP, ...
Read More »