TASIKMALAYA – Sekretaris Daerah Kabupaten Tasikmalaya, H Babdul Kodir menuturkan, tren bencana Indonesia dari 2015 hingga 2016 cenderung meningkat. Dari peningkatan tersebut, 95 persennya adalah bencana hidrometeorologi, seperti banjir, longsor, puting beliung, cuaca ekstrim, dan kekeringan.
Read More »Gerbang Tasik
Remaja Residivis Pencurian Dibekuk Polisi usai Beraksi di Tamansari
TASIKMALAYA – Seorang remaja residivis kasus pencurian di Tasikmalaya, diringkus jajaran Satreskrim Polsek Tamansari Polres Tasikmalaya. Remaja berinisial B (19) ini dibekuk di tampat kosnya, usai melakukan aksi pencurian di salah satu rumah di Perum Abdi Negara Tamansari, Minggu (11/5/2016) dinihari.
Read More »Belasan Wanita Muda Penghuni Kosan di Tasikmalaya Digaruk, Mesum dan Ditemukan Botol Miras
TASIKMALAYA – Belasan wanita muda di Kota Tasikmalaya digaruk aparat di sejumlah tempat kosan. Mereka digaruk dalam operasi cipta kondisi (Cipkon) yang digelar Polres Tasikmalaya Kota, Selasa (10/5/2016).
Read More »HMI Tasikmalaya Turun ke Jalan, Hujat dan Polisikan Saut Situmorang
TASIKMALAYA – Massa Himpuan Mahasiswa Indonesia (HMI) Tasikmalaya gelar unjuk rasa menuntut Wakil Ketua KPK Saut Situmorang untuk mundur dari jabatannya, Senin (9/5/2016). Saut dianggap tak pantas duduk di lembaga tersebut lantaran berahlak kotor. Terbukti, dia sudah seenaknya mengeluarkan pernyataan yang menghina HMI serta berbau fitnah. Dalam aksinya, para mahasiswa ini juga sempat melakukan blokir jalan utama Kota Tasikamalaya. Dalam aksinya, ...
Read More »2 Jambret ini Apes, Mau Party dengan Cewek Panggilan Malah Diringkus Polisi
TASIKMALAYA – Kasihan dua pria ini, tadinya mau senang-senang dengan cewek panggilan, eh malah ditangkap polisi dan dikurung di penjara. Yang bikin dua pria ini diringkus polisi lantaran uang yang akan digunakan buat party dengan cewek panggilan adalah hasil menjambret. Beruntung, keduanya tidak tertangkap warga, sehingga wajahnya masih bersih dan masih bisa menghirup udara segar.
Read More »Peringatan Isra Mi’raj, Demiz Ajak Umat Introspeksi dan Tingkatkan Keimanan
KABUPATEN TASIKMALAYA – Dalam sejarah umat Islam, Isra dan Mi’raj adalah peristiwa penting. Pada peristiwa Isra, Nabi Muhammad SAW ‘diberangkatkan’ oleh Allah SWT dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa. Pada peristiwa Mi’raj, Nabi Muhammad SAW ‘dinaikkan’ ke langit sampai ke Sidratul Muntaha yang merupakan tempat tertinggi. Isra Mi’raj pun terjadi dalam waktu satu malam saja.
Read More »Seorang Nenek di Kota Tasikmalaya Terluka Parah, Dibacok Pria Stres
TASIKMALAYA – Seorang nenek di Kota Tasikmalaya bersimbah darah, kepalanya dibacok oleh seorang pemuda stres, Kamis (5/5/2016). Nenek bernama Imiih (70) warga Cikalang Pasanten, Kelurahan Cikalang, Kecamatan Tawang, Kota Tasikmlaya itupun langsung dilarikan ke RSUD Dr Soekarjo, Tasikmalaya, dengan luka bacok di kepala dan punggung. Beruntung, nyawa si nenek bisa terselamatkan.
Read More »Anggota DPRD Kota Tasikmalaya Dilaporkan Isteri Keduanya Lantaran Jarang Pulang dan Punya WIL
TASIKMALAYA – Seorang anggota DPRD Kota Tasikmalaya dilaporkan oleh istri keduanya ke Badan Kehormatan (BK) DPRD Kota Tasikmalaya. Pelaporan dilakukan lantaran anggota dewan berinisial MS itu tak pernah pulang dan diduga mempunyai wanita idaman lain (hebat anggota dewan, udah punya isteri dua mau nambah lagi).
Read More »Polisi di Tasikmalaya Gerebek Judi Muncang
TASIKMALAYA – Gelar judi muncang (kemiri), sejumlah orang di Jalan Ampera Kelurahan Panglayungan, Kecamatan Cipedes Kota Tasikmlaya, digerebek jajaran Polsek Indihiang Polres Tasikmlaya Kota.
Read More »May Day, Polres Tasikmalaya Kota Siapkan 620 Personilnya
TASIKMALAYA – Kepolisian Polres Tasikmalaya Kota, menurunkan sebanyak 620 personilnya untuk pengamanan peringatan May Day, Minggu (1/5/2016).
Read More »