KOTA BANDUNG – Okupansi penumpang di Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati kini sudah mencapai 71 persen. Rute dan maskapai yang melayani penerbangan dari dan ke BIJB pun terus bertambah. Menurut Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Jabar Iendra Sofyan, saat ini BIJB setiap hari melayani 1.589 penumpang. “Jumlah penumpang tersebut dengan rata-rata load factor 71,25 persen. BIJB juga telah melayani lalu ...
Read More »Info Jabar
Liburan Tahun Baru, Pj Gubernur Jabar Titip Tiga Pesan
KOTA BANDUNG – Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menitipkan tiga pesan penting untuk diperhatikan seluruh warga Jabar yang berlibur tahun baru 2024. Ketiga pesan Bey kepada warga Jabar tersebut, pertama menjaga kesehatan fisik. Kedua, mengecek kendaraan bagi yang hendak bepergian jauh. Ketiga, memantau prakiraan cuaca yang secara rutin diinformasikan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) lewat berbagai kanalnya. ...
Read More »Anugerah Philothra 2023, Siapa ASN & Pemda yang Paling Taat Bayar Pajak di Jabar?
KABUPATEN BANDUNG BARAT – Pemdaprov Jabar memberikan anugerah Philothra kepada aparatur sipil negara, perangkat daerah, serta pemda kabupaten dan kota yang dinilai paling taat membayar pajak kendaraan bermotor baik kendaraan pribadi maupun dinas. Ikut menerima anugerah, dari perusahaan swasta dan perusahaan daerah atau BUMD. Anugerah tidak sebatas pajak kendaraan bermotor saja, tapi juga pajak air permukaan dan pajak rokok. Anugerah ...
Read More »Jabar Raih Juara 1 Kategori Website Terbaik Tingkat Provinsi 2023
KOTA BANDUNG – Pemda Provinsi Jawa Barat berhasil menjadi Juara 1 penerima IDIA (Indonesia Digital Initiative Award) 2023 kategori Website Terbaik Tingkat Provinsi 2023. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jawa Barat Ika Mardiah mengatakan, penghargaan ini merupakan penyemangat bagi Pemda Provinsi Jabar, khususnya Diskominfo Jabar, untuk menyajikan informasi terbaik yang dibutuhkan oleh masyarakat terkait berbagai kegiatan, program, maupun hasil ...
Read More »Fokus Perhatikan Pekerja Migran di Desanya, Kuwu Babakan Gebang Wakili Indonesia ke Thailand
CIREBON – Kuwu Desa Babakan Gebang, Kec. Babakan, Kab.Cirebon Yeni Setiati, meraih prestasi sebagai desa terbaik se-Indonesia dalam perannya menanggulangi terjadinya human trafficking atau perdagangan orang di wilayahnya. KUWU BABAKAN GEBANG – YENI SETIATI, MENUNJUKKAN PIAGAM PENGHARGAAN DARI KEMENAKER RI Berangkat dari kepeduliannya terhadap masyarakat Desa Babakan Gebang, secara mandiri ia membentuk Satuan Tugas (Satgas) pendataan Pekerja Migran Indonesia (PMI) ...
Read More »bank bjb Raih Penghargaan CGPI Award 2023
JAKARTA – Jelang pergantian tahun 2023 ke 2024, bank bjb kembali mendapatkan penghargaan prestisius pada gelaran Indonesia Good Corporate Governance Award 2023 sebagai Most Trusted Company Based on Corporate Governance Perception Index (CGPI). bank bjb, berdasarkan analisa dan penilaian dewan juri, dinilai telah mengimplementasikan prinsip-prinsip Good Corporate Governance (GCG) yang excellent dalam tata kelola perusahaan. Penghargaan diberikan oleh Majalah SWA ...
Read More »Puskesmas Cibogo Sukses Pertahankan Predikat Paripurna pada Re-Akreditasi Kemenkes 2023
CIREBON – Lagi-lagi acungan jempol layak diberikan untuk UPTD Puskesmas Cibogo, Kec. Waled, Kab. Cirebon yang kembali sukses mempertahankan predikat paripurna dalam agenda re-akreditasi yang dilaksanakan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) tahun 2023. JAJARAN KELUARGA BESAR PUSKESMAS CIBOGO BERFOTO BERSAMA Sebelumnya pada akreditasi tahun 2018, Puskesmas Cibogo memecahkan rekor sebagai Puskesmas pertama di Kab. Cirebon yang berhasil sukses ...
Read More »Ini Alasan Spensaba Pilih Jogja Sebagai Tujuan Study Tour 2023
JOGJAKARTA – Sudah menjadi rutinitas setiap tahun, SMPN 1 Babakan (Spensaba), Kab Cirebon, menggelar agenda study tour bagi siswa dan guru. Kali ini, Spensaba memilih lokasi study tour ke Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) alias Jogja. SISWA SISWI KELAS VIII SAAT TIBA DI CANDI BOROBUDUR Rangkaian acara yang diikuti oleh 307 siswa satu angkatan kelas VIII, panitia, komite sekolah dan para ...
Read More »Agus Mulyadi Resmi Jabat Pj Wali Kota Cirebon
KOTA BANDUNG – Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin melantik Agus Mulyadi sebagai Penjabat Wali Kota Cirebon di Aula Barat Gedung Sate, Kota Bandung, Rabu (13/12/23). Sebelumnya Agus Mulyadi menjabat sebagai Sekretaris Daerah Kota Cirebon. Agus menggantikan Eti Herawaty yang habis masa jabatan pada 12 Desember 2023. Agus akan menjadi Penjabat hingga Wali Kota Cirebon definitif hasil pemilu 2024 dilantik. ...
Read More »COVID-19 Kembali Meningkat, Dinkes Jabar Minta Seluruh Fasyankes Siaga
Rumah sakit diwajibkan menyediakan 10 persen ruang isolasi KOTA BANDUNG – Kasus COVID-19 di Jawa Barat kembali mengalami tren peningkatan. Dinas Kesehatan Jabar meminta seluruh fasilitas layanan kesehatan (fasyankes) untuk siaga, mulai dari klinik, puskesmas hingga rumah sakit daerah. Saat ini tercatat 80-an kasus tersebar di 27 kabupaten/kota. Menurut Kepala Dinas Kesehatan Jabar Vini Adiani Dewi, terkait kondisi ini telah ...
Read More »