BANDUNG – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Barat menjadwalkan pemeriksaan terhadap Wali Kota Bandung Ridwan Kamil. Pemeriksaan dilakukan terkait dengan kasus dugaan korupsi dana hibah Pemerintah Kota Bandung yang diberikan kepada Bandung Creative City Forum (BCCF). Kepala Seksi Penerangan dan Hukum Kejati Jawa Barat Suparman mengatakan rencana pemeriksaan tersebut akan dilakukan besok yakni Kamis, 17 September 2015. Kang Emil, sapaan akrab Ridwan ...
Read More »Info Jabar
Inilah Tiga Strategi Jabar Sokong Pertumbuhan Ekonomi Nasional
BANDUNG – Menindaklanjuti paket kebijakan ekonomi yang dikeluarkan Pemerintah Pusat beberapa waktu lalu, Pemerintah Provinsi Jawa Barat akan mendukung kebijakan tersebut melalui peningkatkan akses untuk pertumbuhan ekonomi daerah sebagai penyokong pertumbuhan ekonomi nasional.
Read More »Hingga 5 Oktober, Kursi Gubernur Jabar Pindah ke Deddy Mizwar
BANDUNG — Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar, ditunjuk menjadi Pelaksana Harian (Plh) Gubernur Jawa Barat terhitung tanggal 15 September 2015 sampai dengan 5 Oktober 2015 mendatang.
Read More »Anggreini Ruth Dalope, Mahasiswi Manado yang Punya Banyak Keindahan
TERNYATA, bumi nusantara ini dipenuhi oleh perempuan cantik. Nah, salah satunya, perempuan yang satu ini, Anggreini Ruth Dalope. Dia adalah mahasiswi salah satu perguruan tinggi di Manado.
Read More »GBLA Batal Dipakai untuk PON, Summarecon Tetap Bangun Gate Tol
BANDUNG – PT Summarecon Agung Tbk. siap membangun ruas jalan penghubung antara tol gate di kilometer 149 Tol Purbaleunyi dan Stadion Gelora Bandung Lautan Api mulai akhir September ini, sebagai langkah awal pembangunan kawasan Bandung Technopolis.
Read More »Pansus 8 DPRD Bekasi “Belajar” Raperda CSR ke Kalimantan
BEKASI – Wakil Ketua Pansus 8 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Coorporate Social Responsibility (CSR), Yudhi Darmansyah menyatakan, beberapa hari lalu pihaknya telah melakukan berbagai studi banding ke luar Kabupaten Bekasi untuk menambah masukan-masukan untuk penyusunan Raperda tersebut. Dari studi banding tersebut, Pansus 8 mendatangi Tangerang Selatan. “Daerah ini (Tangerang Selatan) identik dengan kita dalam pengelolaan CSR nya. Karena di daerah ...
Read More »Didaulat Jadi Pemateri, DPRD Jabar Rangsang Pola Pikir Kreatif Mahasiswa Baru
BEKASI – Sudah menjadi ritual rutin hampir di semua kampus jika mahasiswa baru mengikuti kuliah perdana dalam bentuk pembelajaran yang bersifat umum. Ritual tersebut kerap disebut dengan kuliah umum. Biasanya untuk kuliah umum setiap kampus mendatangkan pemateri yang bukan berasal dari dosen internal atau yang mengajar mata kuliah di kampus itu sendiri. Atau bisa juga sang rektor langsung yang memberikan ...
Read More »Genjot Potensi Maritim, Nelayan Bakal Disertifikasi
CIREBON – Fakultas Teknologi Kelautan dan Perikanan, serta Lembaga Penelitian dan Pengabdian Mayarakat (LPPM) Universitas Nahdhatul Ulama (UNU) Cirebon bersama PT. Penanaman Nasional Madani (PNM) menggelar Seminar Nasional Kelautan dengan mengusung tema “Pemanfaatan Potensi Teknologi Kemaritiman Nusantara, Dalam Menghadapi Poros Maritim Dunia Terhadap Pengembangan UMKM” di Kampus 2 UNU, Kota Cirebon, Sabtu (12/9).
Read More »2.900 Fotografer Pamerkan Karyanya di Gedung Sate
BANDUNG – Acara Bandung Lautan Fotografi yang digelar di Gedung Sate berhasil menyedot perhatian publik, Minggu (13/9). Event tersebut dibuka langsung oleh Wakil Gubernur Jabar Deddy Mizwar itu, diikuti oleh hampir 2.900 orang Fotograper dari seluruh Indonesia bahkan negeri tetangga Malaysia.
Read More »Industri & Properti Menjamur, Lumbung Padi Bekasi Terancam Lenyap
BEKASI – Sebelum tahun 70-an, potensi sumber daya alam wilayah Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi merupakan daerah agraris dengan masyarakat agamis. Hal ini dengan dukungan saluran pengairan yang lancar maka tanaman padi, palawija dan tambak ternak ikan di Desa Huripjaya cukup subur.
Read More »