Home » Headline (page 290)

Headline

Kang Hasan: Hidup dan Mati Kami Untuk Rakyat Jawa Barat

CIREBON – Rapat terbuka atau kampanye terbuka pertama calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat TB Hasanudin dan Anton Charlyan (Hasanah) dipadati ribuan simpatisan dan kader partai PDI Perjuangan se-Wilayah III Cirebon, Minggu (06/05/2018). Kampanye terbuka calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Barat yang berlangsung di lapangan sepakbola PS Garuda Tegalwangi Kecamatan Weru Kabupaten Cirebon dihadiri langsung oleh Ketua Umum ...

Read More »

Kawal Borok Korupsi RSUD Waled, Lembaga Ini Datangi BPK

BANDUNG – Ada sejumlah kasus dugaan korupsi di RSUD Waled, Kab Cirebon, yang kini sedang ditangani aparat penegak hukum. Di Unit Tipikor Polres Cirebon sendiri, ada tiga kasus yang sedang diusut, yakni dugaan korupsi anggaran jamkesmas tahun 2012, dugaan penyelewengan alat kesehatan (alkes) dan obat-obatan, serta dugaan korupsi Dana BPJS tahun 2014. Sedangkan satu kasus lain yang melibatkan eks manajemen ...

Read More »

Garap Album Baru 2018, BIP Bakal Nyasar Indonesia Timur

SUMEDANG – Ada yang tahu kepanjangan dari BIP? Pertanyaan tersebut pasti sangat kaya jawaban. Mulai dari “Banana Itu Pisang” sampai “Band Ilmu Pengetahuan” atau jawaban lainnya, sah-sah saja. Tapi yang paling penting, tahun ini BIP bawa kabar baik yang pastinya bikin Bipers bahagia. Ya mereka bakal garap new album dengan tema “Kesasar”.

Read More »

Bareng Jacka, BIP Siap Getarkan Bandung Raya Malam Ini

BANDUNG – Bipers-bipers di Pulau Jawa bisa mengobati rindu terhadap idolanya, BIP. Band legend nusantara yang digawangi Bongky (bass), Indra Q (keyboard), Pay (guitar), dan Ipang (vokal) ini, bakal mengguncang Bandung Raya pada Sabtu (28/4/2018) malam, tepatnya di Kiarapayung Camp Bandung, Jatinangor Sumedang.

Read More »

Manajeman RS Gunung Jati Ingkar Janji Soal Pembagian Jasa Pelayanan, Karyawan Protes Lagi

KOTA CIREBON – Sejumlah karyawan di Rumah Sakit Gunung Jati (RSGJ) Kota Cirebon, mengaku kecewa kepada pihak manajemen RS karena bersikap “ingkar” terkait pembagian uang jasa pelayanan (JP) yang katanya akan disesuaikan dengan menggunakan pola baru. Faktanya manajemen RS keukeuh menggunakan pola lama dalam pembagiannya. Bahkan, berdasarkan survey yang dilakukan internal karyawan, pendapatan mereka malah menurun sebesar Rp 700 sampai ...

Read More »

Kena Kasus Pelanggaran Pilkada, Camat Karangsembung di Vonis 2 Bulan

CIREBON – Camat Karangsembung, HI yang menjadi tersangka dalam kasus dugaan pelanggaran Pilkada karena dianggap mengarahkan kepala desa (Kuwu,red) se-Kecamatan Karangsembung untuk mendukung pasangan calon tertentu pada Pilkada Kabupaten Cirebon. Dalam sidang dengan agenda pembacaan putusan, yang dilaksanakan di Pengadilan Negeri Sumber, Kamis (26/04/2018) majelis hakim yang dipimpin Setia Sri Mariana dan hakim anggota Budi Chandra Permana dan Jumadi Apri Ahmad ...

Read More »

Super Meriah! Perayaan Hari Kartini Di SDN 1 Dompyong Wetan

CIREBON – Meriah, kompak dan antusias. Itulah gambaran suasana perayaan Hari Kartini di SDN 1 Dompyong Wetan, Kec Gebang, Kab Cirebon, Senin (23/4/2018). Dengan tema “Menanamkan Nilai-nilai Kesetaraan Gender dalam Membentuk Karakter Siswa/siswi”, aneka kegiatan yang digelar pun benar-benar melibatkan kreatifitas siswa secara utuh.

Read More »

TMP Kab. Bekasi Helat Kaderisasi Gelombang II dan Deklarasikan Pemenangan Hasanah 

BEKASI – DPC Taruna Merah Putih (TMP) Kabupaten Bekasi lakukan Kaderisasi Gelombang II sayap partai Taruna Merah Putih (TMP) di Gedung Serbaguna Stadion Wibawamukti, Kecamatan Cikarang Timur, Kabupaten Bekasi, Minggu (22/04/2018) pagi. Ketua DPC TMP Kabupaten Bekasi, Nyumarno mengatakan, kaderisasi yang dilakukan kali ini merupakan yang kedua kali dilakukan di Kabupaten Bekasi. Secara kebetulan saja, Kaderisasi Gelombang I maupun Gelombang ...

Read More »

SP Band, Guncang TSB Cafe Sambil Reuni

CIREBON – Disatukan oleh musik. Itulah ungkapan yang tepat bagi SP (Single Parents). Sebuah band asal Cirebon Timur yang memiliki “keluarga besar” dari berbagai generasi. Setelah sekian lama terpisah karena kesibukan masing-masing, akhirnya mereka disatukan kembali lewat jamming session di TSB Cafe Ciledug, Kab Cirebon, Jumat (20/4/2018).

Read More »