Home » Headline (page 100)

Headline

Brigjen TNI Darmono Susastro Jabat Kasdam III/Siliwangi

BANDUNG – Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi Wiryanto, S.I.P., M.M., Q.I.A, terima Laporan Korps Sertijab Kasdam dan Pa Liaison TNI AU, serta Tradisi Penerimaan Kasdam III/Siliwangi yang baru serta Pelepasan Brigjen TNI Kunto Arief Wibowo, dan Kolonel Kav Purwadi, dilaksanakan di Ruang Silihwangi, Kodam III/Siliwangi Jalan Aceh No. 69 Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (14/7/2021). Dikatakan Pangdam III/Slw, pergantian ...

Read More »

Basyir Ahmad Tinggalkan Banyak Prestasi Monumental di Kota Pekalongan

PEKALONGAN – Kota Pekalongan kembali kehilangan tokoh penting. Kali ini mantan Wali Kota Pekalongan periode 2005-2010 dan 2010-2015, dr Muhammad Basyir Ahmad Syawie meninggal dunia, Selasa (13/7/2021) pagi. Berdasarkan informasi yang dihimpun, Basyir meninggal dunia sekitar pukul 04.30. Jenazah kemudian dimakamkan di Kompleks Makam Sapuro sekitar pukul 08.00. Menjabat dua periode sebagai wali kota, Basyir meninggalkan banyak prestasi monumental. Beberapa ...

Read More »

Bung KPK: Sanksi Potong Gaji Tak Sebanding dengan Penderitaan Akibat Korupsi Bansos

JAKARTA – Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi memutuskan sanksi kepada dua penyidik perkara bansos. Terhadap Penyidik Mochamad Praswad Nugraha Dewas menetapkan pelanggaran sedang dengan pemotongan gaji 10 persen selama enam bulan. Kemudian terhadap Penyidik Muhammad Nor Prayoga dengan sanksi pelanggaran ringan berupa teguran yang berlaku selama tiga bulan. Atas pelanggaran yang ditetapkan terhadap para penyidik bansos, Moch. Praswad Nugraha alias ...

Read More »

Permintaan Plasma Konvalesen Tinggi, Ini Langkah Pemprov Jabar dan PMI

KOTA BANDUNG – Terapi plasma konvalesen dinilai dapat meningkatkan angka kesembuhan pasien COVID-19. Namun, penerapan terapi tersebut di Jawa Barat (Jabar) masih minim karena stok terbatas. Di tengah peningkatan kasus, para penyintas COVID-19 pun diajak mendonorkan plasmanya. Untuk mendorong partisipasi penyintas COVID-19, Pemerintah Daerah (Pemda) Provinsi Jabar bersama Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Bandung menggagas gerakan donor plasma konvalesen dengan ...

Read More »

Pilwu 2021 Ditunda Sampai Pandemi Dianggap Usai

CIREBON – Forum Komunikasi Kuwu Cirebon (FKKC) buka suara dengan terbitnya surat edaran dari Kementerian Dalam Negeri untuk menunda tahapan pemilihan kuwu (Pilwu/Pilkades) selama PPKM Darurat di Pulau Jawa dan Bali. Sekretaris Forum Komunikasi Kuwu Cirebon (FKKC), Ahmad Hudori mengklaim pihak pemerintah Desa di Kabupaten Cirebon yang akan melakukan pemilihan kuwu (Pilwu) tidak bisa berbuat banyak. Pasalnya, keputusan menunda Pilkades ...

Read More »

Siap-siap! PPKM Darurat Bisa Sampai Enam Minggu

JAKARTA – Pemerintah menyiapkan skenario untuk memperpanjang Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat sampai 4-6 minggu ke depan. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan hal itu dilakukan risiko pandemi Covid-19 masih tinggi dalam menghadapi mutasi virus. “PPKM Darurat selama 4-6 minggu dijalankan untuk menahan penyebaran kasus. Mobilitas masyarakat diharapkan menurun signifikan,” tulis bahan paparan Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati dalam rapat virtual, ...

Read More »

Sempat Dirawat Akibat Covid, Bupati Bekasi Wafat

BEKASI – Bupati Bekasi Eka Supriatmaja meninggal dunia, Minggu (11/7/2021) malam pukul 21:30. Informasi tersebut dibenarkan Kasubbag Komunikasi Pimpinan Pemkab Bekasi, Ramdan, saat dikonfirmasi. “Innalillahi wa innailaihi rajiun. menyampaikan bela sungkawa dan turut berduka cita atas wafatnya Bpk H. Eka Supria Atmaja, SH (Bupati Bekasi),” ujar Kasubbag Komunikasi Pimpinan Pemkab Bekasi, Ramdan dalam pesan singkatnya. “Semoga almarhum husnul khotimah, diampuni semua ...

Read More »

Direvisi! Tempat Ibadah Selama PPKM Darurat Tidak Ditutup, Tapi..

PEMERINTAH kembali merevisi aturan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM DARURAT tempat ibadah tidak lagi ditutup, sementara resepsi pernikahan dilarang. Revisi ini tertuang dalam Instruksi Menteri Dalam Negeri nomor 19 Tahun 2021 tentang Perubahan Ketiga Instruksi Mendagri Nomor 15 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Darurat COVID-19 di Wilayah Jawa dan Bali, yang ditandatangani Mendagri Tito Karnavian. Semula dalam ...

Read More »

PPKM Darurat, BOR Jabar Turun Jadi 87,87%

KOTA BANDUNG – Bed Occupancy Rate (BOR) atau tingkat keterisian rumah sakit rujukan COVID-19 di Jawa Barat (Jabar) menurun sejak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat diterapkan pada 3 Juli 2021. Berdasarkan data Dinas Kesehatan (Dinkes) Jabar per Jumat (9/7/2021), BOR rumah sakit rujukan COVID-19 di Jabar sebesar 87,87 persen. Sedangkan BOR rumah sakit sebelum PPKM Darurat atau pada Jumat ...

Read More »

Ada Pungli Pemakaman Jenazah COVID, Ridwan Kamil Minta Maaf

KOTA BANDUNG – Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil bersama Kapolda Jabar Irjen Pol Ahmad Dofiri akan menindaklanjuti dan memproses secara hukum oknum-oknum pungli terhadap keluarga pasien COVID-19 yang dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Cikadut, Kota Bandung. “Oknum tersebut sudah langsung dipecat dan sekarang diperiksa oleh kepolisian. Oknum-oknum tersebut ternyata melakukan modus tidak hanya kepada nonmuslim, namun kepada keluarga ...

Read More »