BEKASI – DPC Partai Gerindra Kabupaten Bekasi akan membuka penjaringan untuk internal dan eksternal jelang pelaksanaan Pilkada 2017 mendatang. Penjaringan tersebut, rencananya akan dibuka awal bulan Maret 2016 mendatang.
Read More »Gerbang Bekasi
Polsek Tambun Tangkap Dua Orang Pelajar Pencuri Sepeda Motor
BEKASI – Polsek Tambun Selatan Berhasil mengamankan dua orang pelajar berinisial B dan R pencuri sepedah motor di Perumahan Papanmas, Desa Setia Mekar, Kecamatan Tambun Selatan, Jumat (19/2) dinihari. Dua orang pelajar tersebut, setelah mendapatkan hasil curiannya mereteli kerangka sepeda motor dengan menjualnya satu-persatu kerangka sepeda motor ketangan penadah.
Read More »Ansor Kota Bekasi Usulkan Pemkot Perbanyak RTH
BEKASI – Minimnya fasilitas taman bermain baik untuk anak-anak maupun orang dewasa di wilayah Kota Bekasi, dinilai masih jauh dari harapan. Oleh karena itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi diminta untuk terus berbenah dan menambah sejumlah fasilitas tersebut. Hal ini diucapkan oleh Ahmad Yudistira, Ketua Umum (Ketum) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Bekasi, Kamis (18/02).
Read More »Agus Sopyan : Dana Desa Agar Disalurkan ke Rekening Desa
BEKASI – Ketua Assosiasi Pemerintah Desa Indonesia (APDESI) Kabupaten Bekasi, Agus Sopyan mengatakan, hingga saat ini banyak fasilitas-fasilitas desa yang rusak dikarenakan tidak adanya pembangunan terkendala dana desa yang belum juga turun.
Read More »ASPHRI Sebagai Wadah Berhimpunnya Para Praktisi HR
BEKASI – Didirikan oleh sejumlah praktisi ‘HR’, Sabtu 12 April 2008, Assosiasi Praktisi Human Resources Indonesia (ASPHRI), Kamis (18/02) melakukan rapat konsolidasi dan restrukturisasi ASPHRI 2016-2019 di Red Planet Hotel, Jalan Chairil Anwar, Bekasi Timur.
Read More »Masuknya MEA, Pemerintah Diharapkan Genjot Ekonomi Nasional
BEKASI – Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kabupaten Bekasi menggelar Musyawarah Kabupaten (Muskab) VI, Rabu (17/02) di Hotel Horison Jababeka, Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi.
Read More »Menteri Desa: ADD Harus Dipermudah
BEKASI - DPC Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Bekasi melakukan peresmian kantor APDESI dan Maulid Nabi Muhammad SAW di kantor APDESI yang terletak di Metland, Kecamatan Tambun Selatan, Rabu (17/2).
Read More »Menteri Desa Akan Tindak Kepala Daerah Yang Menghambat Dana Desa
BEKASI – Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Marwan Jafar menegaskan, pihaknya akan memberi teguran keras bagi Kepala Daerah di Indonesia termasuk Bekasi, Jawa Barat jika penyaluran dana desa dipersulit. Terlebih sampai pencairannya tidak tepat waktu.
Read More »Pemuda Ansor Gandeng Disbimarta Tuk Antisipasi DBD dan Penghijauan
BEKASI – Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Bekasi mengajak Dinas Binamarga dan Tata Air (Disbimarta) untuk mengantisipasi Deman Berdarah (DBD) yang saat ini merebak, banyaknya folder yang dibuat Disbimarta membuat air tergenang menjadikan tumbuhnya jentik nyamuk yang menjadi sumber penyakit DBD.
Read More »Tol Arah Jakarta Banjir, Pengguna Disarankan Lewat Jalur Biasa
BEKASI – Diguyur hujan membuat beberapa ruas jalan tergenang air. Bahkan jalan tol menuju arah Jakarta sudah macet parah akibat air menggenang hingga merendam separuh ban mobil. Para pengemudi disarankan untuk lewat jalur biasa. Karena hanya menambah kemacetan dan memperlambat sampai tujuan.
Read More »