BEKASI – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) segel empat ruangan kerja di Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Bekasi. Keempat ruangan yang disegel lembaga antirasuah itu adalah ruang kepala dinas, ruang kepala bidang tata ruang, ruang kepala bidang bangunan umum, dan ruang sekretariat. Keempat ruangan itu disegel KPK, Minggu (14/10/2018) sekitar pukul 17.00 WIB. Namun begitu, tak ada satupun ...
Read More »Gerbang Bekasi
Caleg DPR Diduga Bagi-bagi Uang
BEKASI – Demi mencari pamor serta menaikkan elektabilitas salah satu calon anggota DPR RI) dari Partai Golongan Karya (Golkar) Daerah pemilihan 7 (Tujuh) Jawa Barat, Tuti Nurcholifah Yasin diduga membagi-bagikan uang kepada masyarakat. Hal itu dilakukan Tuti di Kecamatan Babelan di sela-sela acara pelantikan Pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM), Kamis (11/10/2018) Tuti yang juga merupakan adik kandung ...
Read More »7 Cafe di Ruko Thamrin Ditutup Satpol PP
BEKASI – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bekasi dengan dibantu TNI dan Polri menutup paksa tempat karaoke di lingkungan Ruko Union Thamrin Lippo Cikarang, Kecamatan Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, Selasa (09/10/2018). Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bekasi, Hudaya mengatakan, penutupan ini dilakukan sebagai tidak lanjut dari penegakkan Peraturan Daerah (Perda) No. 3 tahun 2016 tentang Kepariwisataan. Tujuh ...
Read More »Mafia Tanah Beregu Segara Makmur Diamankan Polda Metro Jaya
Jakarta – Polda Metro Jaya akhirnya merilis kasus penahanan dugaan mafia tanah beregu yang beraksi di wilayah Desa Segara Makmur Kecamatan Tarumajaya Kabupaten Bekasi. Setelah hampir tiga pekan penahanan, kepada awak media Polisi menunjukkan sebelas terduga mafia tanah Bekasi dan delapan terduga lagi mafia tanah asal DKI Jakarta. Total 19 orang terduga mafia tanah tersebut, kini sudah menjadi tahanan Polda ...
Read More »Kades Segara Makmur Diduga Jadi Tahanan Polisi
BEKASI – Dua pekan tidak ada kabar, bahkan di kediamannya juga susah ditemui, Kepala Desa Segara Makmur Kecamatan Tarumajaya Agus Sopian (AS) diduga menjadi tahanan Polda Metro Jaya. Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun di lapangan, AS dijemput pihak berwajib di kediamannya. Salah satu warga Tarumajaya, Wawan Selasa (28/8), membenarkan informasi tersebut. “Ya memang benar bang, informasinya lurah dijemput pihak kepolisian beberapa hari ...
Read More »Hasil Hitungan Pilkades Sukadarma Bakal Digugat
BEKASI – Hasil penghitungan Pemilihan Kepala Desa Sukadarma Kecamatan Sukatani Kabupaten Bekasi yang berlangsung pada Minggu 26 Agustus kemarin terancam digugat. Ditenggarai panitia diduga berlaku curang dalam proses penghitungan suara. “Kita akan bawa gugatan ke Pemkab Bekasi. Gugatan kita tetap coblos ulang. Tugas kalian sekarang adalah kumpulkan bukti-bukti dengan sebanyak-banyaknya. Insya Allah kita lawan kecurangan ini,” kata Heru, salah seorang ...
Read More »Kloter Pertama Jemaah Haji Jabar Tiba di Tanah Air
BEKASI – Kloter Pertama jemaah haji Jawa Barat telah tiba di Tanah Air pada Selasa dini hari (28/8/2018). Para jemaah haji asal Kabupaten Sumedang ini berjumlah 410 orang. Mereka tiba sekitar Pukul 04.15 WIB dan disambut secara langsung oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat Iwa Karniwa dan Kepala Kanwil Jawa Barat Kementerian Agama Buchori, serta Plt. Kepala Biro Pelayanan ...
Read More »Iriawan: Logistic Cost Via Kanal Cikarang-Bekasi-Laut Harus Lebih Murah
BEKASI – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat H. Mochamad Iriawan berharap, titik pemindahan peti kemas dari kapal tongkang ke truk pada kanal Cikarang – Bekasi – Laut (CBl) berada di dry port Cikarang. Hal ini guna menekan logistik cost agar lebih murah. “Kita inginnya sih idelanya 25 km ke dalam lagi mudah-mudahan tahap berikutnya bisa terealisasi,” kata Iriawan usai meninjau ...
Read More »Komisi I Minta Disdukcapil Tingkatkan Pelayanan
BEKASI – Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Bekasi harus membuat terobosan demi memenuhi kebutuhan pelayanan masyarakat. Selain menambahkan Sumber Daya Manusia (SDM), juga sarana dan prasarana sehingga masyarakat tidak perlu mengantri hingga berjam-jam. Hal tersebut diungkapkan oleh Wakil Ketua Komisi I, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bekasi H. Danto di kantornya, komplek perkantoran pemda Kabupaten Bekasi.
Read More »Nyumarno: Semua Tenaga Kesehatan dan Tenaga Non Kesehatan di Puskesmas, Wajib Dapat Jaspel!
BEKASI – Penggunaan Dana Kapitasi JKN diatur jelas dengan Peraturan Menteri Kesehatan No.21 tahun 2016 tentang Penggunaan Dana Kapitasi JKN untuk Jasa Pelayanan Kesehatan dan Dukungan Biaya Operasional pada Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP). Dana Kapitasi JKN itu sendiri adalah besaran pembayaran per-bulan yang dibayar dimuka oleh BPJS (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial) Kesehatan kepada FKTP, baik FKTP milik Pemerintah maupun ...
Read More »