Home » Bandung (page 85)

Bandung

PTM di Jabar Sesuai Instruksi Pusat

KOTA BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melaporkan pelaksanaan sekolah tatap muka kepada Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan. Berdasarkan data Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat per 25 September 2021, jumlah SMA yang dibuka untuk pertemuan tatap muka (PTM) sebanyak 730 sekolah. Sementara SMK 760 sekolah, dan Sekolah Luar Biasa (SLB) 117 sekolah. Adapun di Jabar ...

Read More »

PON XX Papua 2021 Uu Ruzhanul Memotivasi Kontingen Jabar Cabor Balap Motor

KOTA BANDUNG – Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat (Jabar) Uu Ruzhanul Ulum memotivasi kontingen Jabar cabang olahraga (cabor) balap motor, yakni road race dan motocross, yang akan berlaga di PON XX Papua 2021. Pak Uu –sapaan Wagub Jabar– mendorong para atlet Jabar untuk tampil maksimal dan tancap gas guna meraih medali sekaligus mewujudkan target Jabar menjadi juara umum PON XX ...

Read More »

Gubernur Ridwan Kamil Sampaikan Raperda APBD Perubahan 2021

KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyampaikan pandangan mengenai Rancangan Perubahan APBD tahun anggaran 2021 di hadapan anggota DPRD Jawa Barat. Rancangan perubahan APBD dilakukan tentang tiga pokok utama, yaitu pendapatan daerah, belanja daerah, dan pembiayaan daerah. Menurut kang Emil—sapaan Ridwan Kamil rancangan perubahan APBD dilakukan karena ada perkembangan yang tidak sesuai dengan asumsi semula terkait kebijakan umum ...

Read More »

Atalia Ajak Masyarakat Jadi Orang Tua Asuh Anak Yatim Piatu karena COVID-19

KOTA BANDUNG – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Jabar Atalia Praratya Ridwan Kamil menyebut, ada 6.614 anak di Jabar yang kehilangan orang tua karena COVID-19. Dari jumlah tersebut, 2.500 anak di antaranya akan mendapatkan bantuan melalui program Pemberdayaan dan Perlindungan Anak Yatim, Piatu, dan Yatim Piatu Dampak COVID-19. “Namun baru sekitar 2.500 yang baru bisa kita bantu ...

Read More »

JABAR PEDULI ANAK YATIM Wagub: Jabar Usulkan Hari Anak Yatim Nasional

KOTA BANDUNG – Pandemi COVID-19 bisa menjadi momentum tepat bagi bangsa Indonesia memiliki hari anak yatim nasional. Demikian dikatakan Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum dalam acara Jabar Punya Informasi (Japri) bertema “Inspirasi Anak Yatim” di Gedung Sate, Kota Bandung, Senin (27/9/2021). Data Kementerian Sosial RI menunjukkan sekitar ada 4 juta anak yatim piatu di Indonesia, 20.000 di antaranya ...

Read More »

Mahasiswa Tel-U Tawarkan Solusi Jaringan Nirkabel Di Daerah Bencana dengan T-REX

BANDUNG – Mahasiswa Telkom University membuat sebuah alat inovasi untuk membantu jaringan komunikasi di daerah pasca bencana agar tetap berjalan. Alat ini bernama Transceiver Recover Extension (T-REX). Lalu apa yang membuat alat ini mampu menjadi solusi dalam penanganan bencana di daerah yang sulit dijangkau? Kerusakan infrastruktur telekomunikasi dapat merugikan banyak pihak, misalnya tim penyalamat seperti Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan ...

Read More »

Ridwan Kamil Ajak Pelaku Usaha Optimis Pulihkan Ekonomi

KOTA BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengingatkan para pelaku usaha tentang dua disrupsi yang saat ini sedang terjadi. Kedua disrupsi tersebut yakni revolusi industri 4.0 dan juga pandemi COVID-19. Meskipun begitu, Ridwan Kamil mengajak kepada para pelaku usaha tetap menjaga optimisme untuk memulihkan perekonomian. “Jadi saya ingin mengajak dulu kawan-kawan sementara untuk optimis,” ujar Ridwan Kamil saat Dialog ...

Read More »

Sekda Paparkan Strategi Jabar Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Keuangan Daerah

KOTA BANDUNG – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat (Jabar) Setiawan Wangsaatmaja menghadiri Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Badan Akuntabilitas Publik (BAP) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI di Gedung Sate, Kota Bandung, Kamis (23/9/2021). Dalam agenda tersebut, Setiawan menjelaskan kinerja dan strategi Pemerintah Daerah (Pemda) Provinsi Jabar dalam meningkatkan kualitas pengelolaan keuangan daerah. Hal itu terkait dengan Tindak Lanjut Hasil ...

Read More »

PT KAI Berinovasi, Pak Uu Ajak Warga Jabar Gunakan Kereta Api

KOTA BANDUNG – Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat (Jabar) Uu Ruzhanul Ulum mengajak masyarakat Jabar untuk menggunakan transportasi kereta api saat bepergian. Selain nyaman, juga aman dan mudah diakses. Hal itu dikatakan Pak Uu –sapaan Wagub Jabar– saat menghadiri acara Launching Percepatan Waktu Tempuh dan Peningkatan Layanan Kereta Api PT Kereta Api Indonesia (Persero) di Stasiun Bandung, Jumat (24/9/2021). “Saya ...

Read More »

Gandeng KAI, Ridwan Kamil Ingin Kereta Api sampai ke Selatan Jabar

KOTA BANDUNG – Pemda Provinsi Jawa Barat menandatangani kerja sama dengan PT Kereta Api Indonesia (Persero) untuk memajukan perkeretaapian di Jabar. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Direktur Utama KAI Didiek Hartantyo menandatangani langsung nota kerja sama. Adapun tiga lingkup yakni kereta api cepat Jakarta – Bandung, reaktivasi jalur kereta, dan pembangunan taman kereta api Indonesia (KAI) di Kota Bandung. ...

Read More »