KARAWANG – Sejumlah survey baik quick count maupun real count telah melaunching siapa pemenang Pilkada Karawang sejak Rabu (9/12). Namun sejatinya KPU lah pihak yang berwenang untuk menyatakan siapa calon yang menjadi pemenang Pilkada di Kota Pangkal Perjuangan itu.
Berdasarkan data yang diterima redaksi dari KPU Karawang, pemenang sah Pemilukada adalah Calon Nomor urut 3, yakni Cellica – Jimmy. Data dibawah ini merupakan data akurat hasil dari real count KPU Karawang, lengkap dengan prosentase dan jumlah suara. (plz/jay)